Path: Top > Bahan Ajar/Modul > Jurusan Teknik Konversi Energi
Termodinamika
Oleh : Sri Wuryanti (sriwuryanti.lamda@gmail.com)
Dibuat : 2016-05-17, dengan 1 file
Keyword : Entropi, Energi, Hukum Termodinamika I, Hukum Termodinamika II, Entalpi
Termodinamika adalah salah satu ilmu yang mempelajari tentang energi dan entropi. Jumlah energi adalah tetap hal ini sesuai Hukum Termodinamika I yakni energi tidak dapat diciptakan atau dimusnahkan tetapi mengalami perubahan bentuk menjadi energi lain. Entropi adalah proses berubahnya bentuk energi, dengan entropi kemungkinan berlangsungnya suatu proses dapat ditentukan. Proses yang memproduksi entropi mungkin terjadi, tetapi yang memusnahkan entropi mustahil dapat terjadi. Dengan kata lain terjadi batasan mengenai proses atau konversi beberapa bentuk energi menjadi bentuk lain (Hukum Termodinamika II). Pada prinsipnya peralatan mekanik (berbagai motor) dirancang menggunakan energi panas dari hasil pembakaran bahan bakar. Hasil pembakaran bahan bakar berupa gas dan panas langsung digunakan sebagai fluida kerja.
Deskripsi Alternatif :.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Helmi Purwanti |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | helmi.purwanti@polban.ac.id |
E-mail CKO | helmi.purwanti@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- , Editor: Idayu Gemalia
Download...
File : TERMODINAMIKA.pdf
(1119874 bytes)