Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Administrasi Niaga > Program Studi Administrasi Bisnis > 2022

Penerapan Aplikasi Imageware Scan Manager dalam Pengelolaan Arsip di PT Esa Tawang Cipta Sidoarjo

Imageware Scan Manager Application in Archives Management at PT Esa Tawang Cipta Sidoarjo

Tugas Akhir, 024 / 2022 / ABS
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2023-12-18 10:13:05
Oleh : 195211027 - RIZA NURKARIM (riza.nurkarim.abs19@polban.ac.id)
Dibuat : 2023-12-18, dengan 4 file

Keyword : IWSM, Kearsipan, Kearsipan elektronik, Manual Book, Workgroup.
Subjek : IWSM, Archives, Electronic Archives, Manual Book, Workgroup

PT Esa Tawang Cipta merupakan perusahaan yang bergerak pada bidang pendidikan dan pelatihan dalam dunia penerbangan. Perusahaan ini menawarkan paket pendidikan dan pelatihan untuk aviation security (AVSEC), ground staff dan Air Cargo. Pengajar yang ada berpengalaman dalam bidang penerbangan. Selain bidang usaha pendidikan dan pelatihan terdapat bidang usaha lainnya yaitu di bidang cargo. Arsip merupakan hal yang tidak terlepas dari oraganisasi dikarenakan didalamnya terdapat sumber informasi dan juga dapat digunakan menjadi pusat ingatan dari suatu perusahaan atau oraganisasi. Pada era yang telah maju ini pekerjaan kantor telah banyak yang dilakukan secara elektronik salah satunya kearsipan. Kearsipan pada PT Esa Tawang Cipta masih menggunakan kearsipan secara konvensional. Pada pelaksanaanya kearsipan pada PT Esa Tawang Cipta terdapat masalah dikarenakan dokumen bidang pendidikan dan pelatihan tercampur dengan bidang usaha cargo, sehingga menyebabkan sulitnya menemukan arsip yang dibutuhkan dan memperlambat dalam kegiatan kearsipan. Oleh karena itu, kearsipan elektronik untuk mempermudah dalam pelaksanaan kearsipan di perusahaan. Didalam kearsipan elektronik melalui aplikasi IWSM pada PT Esa Tawang Cipta tersusun menjadi 3 workgroup, 11 worksheet template, 22 worksheet, 51 field. Selain itu dibuat juga manual book untuk menjalankan aplikasi IWSM.

Deskripsi Alternatif :

PT Esa Tawang Cipta is a company engaged in education and training in the world of aviation. The company offers education and training packages for aviation security (AVSEC), ground staff and Air Cargo. The prepared instructors have experience in the field of aviation. In addition to the field of education and training, there are other business fields, namely in the field of cargo. Archives are something that cannot be separated from the organization because in it there are sources of information and can also be used as the memory center of a company or organization. In this advanced era, many office work has been done electronically, one of which is archiving. Archives at PT Esa Tawang Cipta still use conventional archives. In the implementation of the archives at PT Esa Tawang Cipta there were problems because the documents in the education and training fields were mixed with the cargo business sector. This makes it difficult to find the archives needed and slows down archiving activities. Therefore, electronic archives to facilitate the implementation of archives in the company. The electronic archive through the IWSM application at PT Esa Tawang Cipta is organized into 3 workgroups, 11 template worksheets, 22 worksheets, 51 fields. In addition, a manual book for running the IWSM application was also made.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing : Dra. Maya Setiawardani, M.Pd., Editor: Sofia PKL UPI

Download...