Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Teknik Elektro > Program Studi Teknik Telekomunikasi > 2024
Penerapan Teknologi LoRa Sebagai Alat Pelacak Menggunakan GPS Berbasis Aplikasi Android
Implementation Of LoRa Technology as A Tracking Device Using GPS Based on Android Applications
Tugas Akhir, 003 / 2024 / TTEUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2024-10-17 17:00:07
Oleh : 211331003 - Ananda Alief Pratama (anandaalieff@gmail.com)
Dibuat : 2024-10-17, dengan 4 file
Keyword : Lora, ESP32, Pelacak, GPS Neo 7M, Arduino Uno
Subjek : Lora, ESP32, Tracker, Neo 7M GPS, Arduino Uno
Semakin banyaknya orang yang memiliki hewan peliharaan telah mendorong pemilik untuk membiarkan peliharaannya berkeliaran di luar rumah. Namun, hal ini memunculkan keprihatinan baru bagi pemilik hewan terkait risiko kehilangan peliharaan. Untuk mengatasi masalah ini, dikembangkan sebuah alat pelacak yang memanfaatkan teknologi LoRa sebagai alternatif terhadap alat sejenis yang menggunakan modul GSM yang memerlukan kartu SIM dan paket data, yang dapat meningkatkan beban biaya..Alat berbasis teknologi LoRa ini dilengkapi dengan modul GPS NEO 7M Satelit, LoRa (TX) yang terhubung ke Arduino Uno sebagai pengirim, serta ESP32, LoRa (RX) sebagai penerima yang terhubung ke server untuk memantau posisi GPS hewan melalui aplikasi Android dan Website. Alat ini memiliki jangkauan maksimal 1.4 KM dalam kondisi LOS (Line of sight) dan jangkauan hingga 500 M dalam kondisi non-LOS. Dengan waktu respons rata-rata dari LoRa ke database MongoDB sebesar 1,7 detik, alat ini mampu berfungsi dengan baik pada berbagai kontur tanah.
Deskripsi Alternatif :The growing number of pet owners has led to an increase in allowing pets to roam outdoors for their well-being. However, this raises concerns about pet safety and the risk of losing them. To address this issue, a LoRa-based tracking device has been developed as an alternative to GSM-based trackers that require SIM cards and data plans, which can add to the cost. This LoRa-based device utilizes a NEO 7M Satellite GPS module, LoRa (TX) connected to Arduino Uno for transmission, and ESP32, LoRa (RX) as a receiver connected to the server to monitor the pet's GPS position through an Android application and website. The device has a maximum range of 1.4 KM in LOS (Line of sight) conditions and up to 500 meters in non-LOS conditions. With an average response time of 1.7 seconds from LoRa to the MongoDB database, the device effectively functions on various terrain contours.
Beri Komentar ?#(3) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing 1: Mina Naidah Gani, DUT., S.T., M.Eng.
Pembimbing 2: Rahmawati Hasanah, S.ST., M.T., Editor: Erlin Arvelina
Download...
File : KELENGKAPAN TA - 211331003.pdf
(1172991 bytes)
File : BAB 1 - 211331003.pdf
(684041 bytes)
File : BAB 2 - 211331003.pdf
(1673841 bytes)
File : BAB 5 - 211331003.pdf
(631642 bytes)