Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Administrasi Niaga > Program Studi Administrasi Bisnis > 2024
Pembuatan Sistem Kearsipan dengan Mengoptimalisasikan Onedrive pada Departemen Learning & Development PT East West Seed Indonesia Purwakarta
Creating An Archiving System to Optimize Onedrive in The Learning & Development Departement of PT East-West Seed Indonesia Purwakarta)
Tugas Akhir, 006 / 2024 / ABS Undergraduate Theses from JBPTPUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2024-09-25 15:47:39
Oleh : 215211006 - Dedza Arya Dhana (dedza.arya.abs21@polban.ac.id)
Dibuat : 2024-09-25, dengan 4 file
Keyword : Sistem Kearsipan; Arsip Elektronik; OneDrive
Subjek : Archival System; Electronic Archieve; OneDrive
Kearsipan merupakan alat memori dan data apabila dokumen dibutuhkan untuk menjadi keterangan, memberikan informasi untuk pekerja yang membutuhkan informasi mengenai output. Setiap perusahaan akan mengalami perubahan, perubahan disini merupakan sistem kearsipan yang semula dilakukan secara sentralisasi oleh petugas arsip dengan manual berubah menjadi desentralisasi yang dilakukan oleh masing â masing departemen karena tidak adanya petugas arsip. Tujuan proyek ini untuk mengetahui sistem kearsipan pada departemen learning & development PT. East West Seed Indonesia Purwakarta. Prosedur pembuatan proyek ini diawali dengan melakukan observasi, studi pustaka, diskusi, pengajuan proposal, pembuatan dan perancangan proyek, evaluasi, pembuatan buku panduan an terakhir menyusun laporan. Setelah melakukan observasi terdapat sebuah masalah yaitu kurang baiknya sistem penyimpanan arsip yang menyebabkan terhambatnya suatu pekerjaan dan terbatasnya tempat penyimpanan arsip sehingga arsip tidak tersimpan secara sistematis. Hasil proyek ini adalah pengembangan sistem penyimpanan arsip menggunakan sistem subjek dan abjad serta memanfaatkan OneDrive sebagai tempat penyimpanan arsip secara elektronik. Berdasarkan hasil evaluasi kearsipan, terdapat perbedaan yang signifikan antara rata â rata hasil evaluasi dari kedua kelompok, kelompok yang menggunakan sistem manual memiliki rata â rata yang lebih tinggi dibandingkan dengan kelompok yang menggunakan sistem elektronik. Sehingga sistem yang dibuat dinilai efektif dan efisien dalam membantu proses penyimpanan arsip. Kata kunci: Sistem Kearsipan; Arsip Elektronik; OneDrive.
Deskripsi Alternatif :Archives are memory tools and data when documents are needed for information, providing information for workers who need information about output. Every company will experience changes, the change here is the archive system which was originally carried out centrally by the archive officer manually turning into decentralization carried out by each department due to the absence of an archive officer. The purpose of this project is to find out the archive system in the learning & development department of PT East West Seed Indonesia Purwakarta. The procedure for making this project begins with making observations, literature studies, discussions, submitting proposals, making and designing projects, evaluating, making manuals and finally preparing reports. After making observations, there are problems, namely the lack of a good archive storage system that causes obstruction of work and limited archive storage so that the archives are not stored systematically. The result of this project is the development of an archive storage system using subject and alphabetical systems and utilizing cloud computing as an electronic archive storage. Based on the archival evaluation results, there is a significant difference between the average test results of the two groups, the group using the manual system has a higher average than the group using the electronic system. Therefore, the system that. Keywords: Archival System; Electronic Archieve; OneDrive.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing: Tangguh Dwi Pramono, S.Kel., M.A., Editor: Erlin Arvelina
Download...
File : KELENGKAPAN TA - 215211006.pdf
(710431 bytes)
File : BAB 1 - 215211006.pdf
(290840 bytes)
File : BAB 2 - 215211006.pdf
(254442 bytes)
File : BAB 5 - 215211006.pdf
(147700 bytes)