Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Akuntansi > Program Studi Akuntansi > 2017
Analisis Varian Biaya Produksi Pada PT. Perkebunan Nusantara VIII Bandung
Variance Analysis of Production cost at PT Perkebunan Nusantara VIII
Tugas Akhir, 029 / 2017 / AKUUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2018-05-23 12:59:51
Oleh : Abdullah Yusup Mulya - 145111033 (abdullahyusuff14@gmail.com)
Dibuat : 2018-01-23, dengan 3 file
Keyword : Biaya realisasi, biaya RKAP, Varian
Subjek : Actual cost, RKAP , Varian
Dalam mengendalikan biaya manajemen perusahaan PT Perkebunan Nusantara VIII menetapkan Rencana Anggaran dan Kinerja Perusahaan (RKAP). Pada biaya produksi teh realisasi biaya sejak tahun 2010 selalu berada diatas RKAP oleh karena itu dalam tugas akhir ini akan dianalisis varian antara biaya produksi pada RKAP dengan realisasi. Sehingga dapat diketahui pada komponen biaya manakah yang menjadi penyebab biaya realisasi lebih tinggi dari RKAP . Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat varian pada biaya bahan baku dan biaya overhead. Pada biaya bahan baku terdapat komponen biaya yang tidak dianggarkan pada RKAP sehingga menghasilkan selisih. Pada biaya overhead terdapat selisih pada biaya pengolahan, biaya pemeliharaan dan biaya penyusutan karena manajemen kurang mempertimbangkan faktor dari dalam dan luar perusahaan. Kata kunci: Biaya realisasi, biaya RKAP, Varian.
Deskripsi Alternatif :In controlling the management costs of the company, PT Perkebunan Nusantara VIII establishes the Corporate Budget and Performance Plan (RKAP). At the cost of tea production cost realization since 2010 is always above RKAP therefore in this thesis will be analyzed variant between production cost in RKAP with realization. So it can be seen on which cost component causes the realization cost is higher than RKAP. The results show that there are variants on raw material costs and overhead costs. At the cost of raw materials there are cost components that are not budgeted in the RKAP resulting in the difference. At overhead there is a difference in processing costs, maintenance costs and depreciation costs because management is less considering factors from within and outside the company. Keywords: Actual cost, RKAP , Varian.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- , Editor: Erlin Arvelina
Download...
File : BAB 1 - 145111033.pdf
(299002 bytes)
File : BAB 2 - 145111033.pdf
(231937 bytes)
File : BAB 5 - 145111033.pdf
(92024 bytes)