Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Administrasi Niaga > Program Studi Administrasi Bisnis > 2018

Analisis Pelayanan Prima Kepada Pelanggan Di PT International Tbk - Isuzu Sales Operation Bandung

Analysis of Service Excellent to Customer in PT Astra International Tbk - Isuzu Sales Operation Bandung

Tugas Akhir, 001 / 2018 / ABS
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2018-09-05 12:15:25
Oleh : Adilla Hutami Putri - 155211001 (adilla.hutami.abs15@polban.ac.id)
Dibuat : 2018-09-05, dengan 4 file

Keyword : Kepuasan Pelanggan, Pelayanan Prima, Pelanggan
Subjek : Customer Satisfaction, Customer, Excellent Service

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana pelaksanaan pelayanan prima kepada pelanggan di PT Astra International Tbk.-Isuzu Sales Operation Bandung. di PT Astra International Tbk.-Isuzu Sales Operation Bandung merupakan dealer, service, dan spare part Isuzu cabang Kota Bandung, Isuzu Astra Motor Indonesia. Yang beralamat di Jalan Soekarno Hatta No. 438D Bandung. Penelitian ini terdiri dari satu variabel, yaitu pelayanan prima dengan enam dimensi, yaitu kemampuan, sikap, penampilan, perhatian, tindakan, dan tanggung jawab. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif deskriptif dengan 100 responden. Untuk menganalisis karakteristik responden yang terdiri dari jenis kelamin, usia, dan pekerjaan. Berdasarkan hasil tersebut terbanyak adalah jenis kelamin pria, berusia 21-30 tahun, dan pekerjaan karyawan swasta. Sedangkan untuk hasil pelayanan prima dari keenam dimensi tersebut memiliki hasil cukup baik untuk dimensi tindakan, baik untuk dimensi sikap, penampilan, perhatian, dan tanggung jawab terkecuali dimensi kemampuan memiliki hasil sangat bagus. Meskipun demikian, pihak perusahaan tidak boleh merasa puas dengan penilaian responden harus tetap mengupayakan pelayanan kepada pelanggan. Peningkatan pelayanan dilakukan untuk menciptakan pelayanan yang sangat baik dan memberikan kepuasan dan kenyamanan terhadap pelanggan sehingga pelanggan akan datang kembali ke perusahaan. Kata kunci: Kepuasan Pelanggan, Pelayanan Prima, Pelanggan.

Deskripsi Alternatif :

This study aims to analyze how the implementation of excellent service to customers in PT Astra International Tbk.-Isuzu Sales Operation Bandung. PT Astra International Tbk.-Isuzu Sales Operation Bandung is a dealer, service, and spare part Isuzu branch of Bandung, Isuzu Astra Motor Indonesia. Who is located at Jalan Soekarno Hatta no. 438D Bandung. This study consists of one variable, namely excellent service with six dimensions, namely ability, attitude, appearance, attention, action, and responsibility. This research uses descriptive quantitative research method with 100 respondents. To analyze the characteristics of respondents consisting of sex, age, and occupation. Based on these results most are male gender, aged 21-30 years, and employment of private employees. As for the results of excellent service of these six dimensions have good results except the ability dimension has very good results. However, the company should not be satisfied with the assessment of the respondents should still seek service to customers. Improved services are made to create excellent service and provide customer satisfaction and comfort. Keywords: Customer Satisfaction, Customer, Excellent Service.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Dra. Sri Surjani Tjahjawati, M.Si., Editor: Erlin Arvelina

Download...