Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Akuntansi > Program Studi Keuangan & Perbankan > 2019
Pengaruh ROA dan ROE Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Sub Sektor Jalan Tol, Bandara, Pelabuhan, dan Sejenisnya yang Terdaftar Di BEI Periode 2008 2017
The Impact of ROA And ROE to Stock Price for Sub Sector Companies in The Highways, Airports, Ports, and the Like Listed on Bei in The Period 2008 -2017
Tugas Akhir, 031 / 2019 / KPNUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2020-05-18 07:41:41
Oleh : Alexander Bima Sandra - 165121036 (alexanderbima.sandra@gmaii.com )
Dibuat : 2020-05-15, dengan 4 file
Keyword : Financial Ratio, Return On Assets (ROA), Return On Equity (ROE), Profitability, Indonesia Stock Exchange, Transportation, Financial Performance.
Subjek : Rasio Keuangan, Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), Profitabilitas, Bursa Efek Indonesia, Transportasi, Kinerja Keuangan
Penelitian dalam tugas akhir ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ROA dan ROE terhadap harga saham pada Perusahaan Sub Sektor Jalan Tol, Bandara, Pelabuhan, dan Sejenisnya yang terdaftar di BEI periode 2008 - 2017 sebagai populasi di sektor Infrastruktur. Dalam sub sektor ini, terdapat 3 Perusahaan yaitu PT. Citra Marga Nusaphala Persada, PT. Jasa Marga, dan PT. Nusantara Infrastructure. Ketiga perusahaan tersebut terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan dijadikan sampel penelitian. Jenis data yang digunakan yaitu data sekunder berupa laporan keuangan tahunan perusahaan. Metode penelitian yang dilakukan yaitu penelitian deskriptif dan kuantitatif. Pengujian dilakukan dengan cara regresi data panel yang diolah menggunakan eviews 10. Metode regresi data panel yang terpilih yaitu Fixed Effect Model. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Return On Asset (ROA) memiliki pengaruh yang negatif terhadap Harga Saham dan Return On Equity (ROE) memiliki pengaruh yang positif terhadap Harga Saham. Return On Asset (ROA) dan Return On Equity (ROE) berpengaruh secara simultan terhadap Harga Saham.
Deskripsi Alternatif :The research in this final project aims to determine the effect of ROA and ROE on stock prices Sub-Sector Companies on Highways, Airports, Ports and the like that are listed on the Stock Exchange in the period 2008 2017 as population on Infrastructure sector. In this sub sector, there are 3 companies, namely PT. Citra Marga Nusaphala Persada, PT. Jasa Marga, and PT. Nusantara Infrastructure. The three companies are listed on the Indonesia Stock Exchange and used as research samples. The type of data used is secondary data in the form of the company's annual financial statements. The research method used is descriptive and quantitative research. Testing is done by panel data regression which is processed using eviews-10. The selected panel data regression method is Fixed Effect Model. The results showed that Return On Asset (ROA) has a negative influence on Stock Prices and Return On Equity (ROE) has a positive influence on Stock Prices. Return On Asset (ROA) and Return On Equity (ROE) have a simultaneous effect on Stock Prices.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing: Dadang Hermawan, S.E., M.Si., Editor: Muhammad Abdillah Islamy, S.Pd
Download...
File : KELENGKAPAN TA - 165121036.pdf
(378399 bytes)
File : BAB 1 - 165121036.pdf
(285483 bytes)
File : BAB 2 - 165121036.pdf
(405172 bytes)
File : BAB 5 - 165121036.pdf
(223901 bytes)