Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Administrasi Niaga > Program Studi Administrasi Bisnis > 2017 > REGULER
Persepsi Pelanggan Terhadap Citra Merek (Kasus Di Indihome Witel Bandung)
Customer Perception Of Brand Image (Case In Indihome Witel Bandung)
Tugas Akhir, 004 / 2017 / ABSUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2018-02-23 08:24:17
Oleh : Anisa - 145211004 (anisaahdiat@gmail.com)
Dibuat : 2018-01-30, dengan 4 file
Keyword : citra merek, keunggulan, kekuatan, keunikan,
Subjek : brand image, strength, favorability, uniqueness,
Dunia informasi berkembang begitu cepat, saat ini banyak layanan triple play yang mulai bermunculan seperti PT Telkom, MNC Play, First Media dan Biznet. Berbagai strategi perusahaan digunakan untuk merebut dan mempertahankan pelanggan. Salah satunya dengan menjadi top of mind di hati pelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi pelanggan terhadap citra merek di Indihome Witel Bandung. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif. Pengambilan sampel dilakukan terhadap 100 responden yang menggunakan Indihome, menggunakan teknik sampling insidental dan teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner. Berdasarkan hasil uji statistik deskriptif, persepsi pelanggan terhadap citra merek masuk dalam kategori baik. Hal ini dibuktikan dengan hasil rata-rata mean dari tiga dimensi yaitu dimensi keunggulan dari asosiasi merek, kekuatan dari asosiasi merek dan keunikan dari asosiasi merek sebesar 3,645.
Deskripsi Alternatif :The sector of information is developing rapidly, today so many triple play services that have been extablished for example like PT Telkom, MNC Play, First Media and Biznet. Various of strategy company uses to win and maintain the customer. One of strategy is becomes the top of mind inside the customer heart. This research aims to know the customer perception of brand image in Indihome Witel Bandung. The research type being used is descriptive research method. Sample collection is done towards 100 Indihome users respondent, using incidental sampling technique and data collection technique using questionnaires. According to the result of statistic descriptive test, customer perception of brand image in good classification. It is proven by the value mean of three dimensions there are favorability of brand associations, strength of brand associations and uniqueness of brand associations 3,645.
Beri Komentar ?#(1) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing: Sri Raharso, S.Sos., M.Si., Editor: Mahasiswa Kompen
Download...
File : KELENGKAPAN TA - 145211004.pdf
(294725 bytes)
File : BAB 1 - 145211004.pdf
(362842 bytes)
File : BAB 2 - 145211004.pdf
(178471 bytes)
File : BAB 5 - 145211004.pdf
(211020 bytes)