Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Administrasi Niaga > Program Studi Manajemen Pemasaran > 2021
Proyek Pembuatan Video Promosi Untuk Meningkatkan Brand Awareness Dari Lovable Discus Melalui Media Sosial Instagram
Promotional Video Project to Increase Brand Awareness of Lovable Discuss Through Social Media Instagram
Tugas Akhir, 006 / 2021 / MPEUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2023-01-16 15:26:45
Oleh : Asep Dery Risdiyanto - 185231007 (asep.dery.mpem18@polban.ac.id)
Dibuat : 2023-01-16, dengan 4 file
Keyword : Video Promosi, Brand Awareness, Social Media Advertising
Subjek : Promotional Video, Brand Awareness, Social Media Advertising
Promosi adalah salah satu hal yang paling penting dalam membangun suatu bisnis atau usaha. Sebuah promosi merupakan suatu bagian dari bagaimana penggiat bisnis mengenalkan produknya ke pasar dan biasanya dapat membuat orang lebih aware terhadap bisnis tersebut. Jenis promosi yang akan dilaksanakan pada proyek ini adalah video promosi untuk meningkatkan brand awareness masyarakat terhadap Lovable Discus melalui media sosial Instagram. Alasan di pilihnya Instagram sebagai media promosi adalah karena social media advertising merupakan salah satu cara periklanan yang efektif dan Instagram menjadi salah satu social media advertising yang paling banyak digunakan oleh masyarakat luas dan juga memiliki banyak fitur yang dapat mendorong promosi ini. Selain itu, perlu diketahui bahwa Lovable Discus merupakan sebuah Usaha Mikro Kecil Menengah yang sudah berjalan kurang lebih 4 tahun terhitung sejak tahun 2017 yang bergerak di bidang ikan hias jenis Discus. Permasalahan yang ada pada Lovable Discus ini yaitu kurangnya awareness masyarakat terhadap brand dari Lovable Discus seperti yang sudah disampaikan oleh owner dari Lovable Discus. Maka dari itu di sini penulis akan membuat sebuah video promosi yang di mana nantinya konsep dari video promosi tersebut sesuai dengan keinginan dan kebutuhan dari owner Lovable Discus berdasarkan hasil wawancara yang penulis lakukan bersama owner dengan harapan setelah adanya video promosi ini brand awareness masyarakat terhadap Lovable Discus meningkat. Kata kunci: Video Promosi, Brand Awareness, Social Media Advertising.
Deskripsi Alternatif :Promotion is one of the most important things in building a business. A promotion is a part of how business activists introduce their products to the market and can usually make people more aware of the business. The type of promotion that will be carried out in this project is a promotional video to increase public brand awareness of Lovable Discus through Instagram social media. The reason for choosing Instagram as a promotional media is because social media advertising is one of the effective ways of advertising and Instagram is one of the most widely used social media advertising by the wider community and also has many features that can encourage this promotion. In addition, please note that Lovable Discus is a Micro, Small and Medium Enterprise that has been running for approximately 4 years starting from 2017 which is engaged in the Discus type ornamental fish. The problem with Lovable Discus is the lack of public awareness of the Lovable Discus brand as stated by the owner of Lovable Discus. Therefore, here the author will make a promotional video in which the concept of the promotional video will be in accordance with the wishes and needs of the Lovable Discus owner based on the results of interviews that the author conducted with the owner in the hope that after this promotional video the public's brand awareness of Lovable Discus increased. Keywords: Promotional Video, Brand Awareness, Social Media Advertising.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing 1: Dr. Drs. Iwan Mulyawan, Grad. Dpl., MBA.
Pembimbing 2: Widi Senalasari, S.Ak., M.M., Editor: Erlin Arvelina
Download...
File : KELENGKAPAN TA - 185231007.pdf
(1249780 bytes)
File : BAB 1 - 185231007.pdf
(497546 bytes)
File : BAB 2 - 185231007.pdf
(241598 bytes)
File : BAB 5 - 185231007.pdf
(97334 bytes)