Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Refrigerasi dan Tata Udara > Program Studi Teknik Refrigerasi dan Tata Udara > 2014
Rancang Bangun Pendingin Cold Storage Dengan Sistem Refrigerasi Siklus Udara
Design and Contruction Of Cold Storage Refrigerator With Air Cycle Refrigeration System
Tugas Akhir, 028 / 2014 / RTUUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2018-04-03 15:09:22
Oleh : Bayu Setiadi - 111611043 (bayusetiadi111@gmail.com)
Dibuat : 2018-04-03, dengan 4 file
Keyword : pascal air, refrigerasi, turbocharge
Subjek : air cycle, refrigeration, turbocharger
Sistem refrigerasi siklus udara adalah sebuah sistem dimana media pendinginnya adalah udara. Sistem refrigerasi siklus udara ini dapat digunakan untuk mendinginkan produk yang akan didinginkan. Sistem refrigerasi ini dimaksudkan unuk membuat sistem refrigerasi yang ramah lingkungan. Pada umumnya sistem refrigerasi siklus udara sama halnya dengan sistem refrigerasi kompresi uap. Refrigeran yang bersirkulasi, penurunan tekanan dan temperatur. Sama halnya dengan sistem refrigerasi kompesi uap, sistem refrigerasi siklus udara pun seperti itu. Untuk ukuran kabin yang dipakai berukuran 32cm x 22cm x 27cm, menggunakan radiator berukuran 40cm x 43cm untuk menurunkan temperatur hasil kompresi dari kompresor. Selain itu pendinginan juga dilakukan di Heat Exchanger air to air berukuran 10cm x 10cm dan dilakukan proses exspansi oleh turbin exspander pada turbocharge merk Garrett A/R 60. Sehingga media pendingin bersirkulasi pada sistem. Temperatur yang dihasilkan adalah 21⁰C, akan tetapi temperatur rancangan yang diharapkan adalah 15⁰C. Hal ini terjadi karena gesekan pada turbin kompresor sehingga bilah turbin kompresor habis karena gesekan tersebut. Kata Kunci: pascal air, refrigerasi, turbocharge.
Deskripsi Alternatif :Air Cycle refrigeration system is a system in which the cooling medium is air. The air cycle refrigeration system can be used to cool the product to be cooled. This refrigeration system meant to transform and make environment friendly refrigeration system and makes cooling below zero degree. In general, air cycle refrigeration systems as well as refrigeration system compresses the steam. Circulating refrigerant, pressure drop and temperature. The same as common refrigeration systems, air cycle refrigeration systems was like that. For the cabin size 32cm x 22cm x 27cm, using the radiator size 40cm x 43cm to lower the compressed air temperature by the compressor. In addition, it is also done on the air to air heat exchanger which size is 10cm x 10cm and expansion process conducted by the exspander turbine inside the turbocharger Garrett A / R 60. So the coolant circulating in the system. The resulting temperature is 21⁰C, but the temperature plan is 15⁰C . This because of friction in the turbine compressor so that the compressor turbine blades depleted due to the friction. Keywords: air cycle, refrigeration, turbocharger.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing 1: Ir. Arda Rahardja Lukitobudi, M.Eng.
Pembimbing 2: Ary Surjanto, S.T., M.T. , Editor: Erlin Arvelina
Download...
File : DAFTAR - 111611043.pdf
(534754 bytes)
File : BAB 1 - 111611043.pdf
(276298 bytes)
File : BAB 2 - 111611043.pdf
(384182 bytes)
File : BAB 5 - 111611043.pdf
(272413 bytes)