Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Konversi Energi > Program Studi Teknik Konversi Energi > 2013
Pembuatan Battery Charger dengan Metode Tegangan Konstan
Battery Charger Construction with Constant Voltage Method
Tugas Akhir, 053 / 2013 / TENUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2017-04-11 10:13:32
Oleh : Binar Kusumah Bagja - 101711008 (kusumahbinar@yahoo.com)
Dibuat : 2017-04-11, dengan 4 file
Keyword : baterai, tegangan pengisian konstan, konverter DC-DC, duty cycle
Subjek : battery, constant charging voltage, DC-DC converter, duty cycle
Laporan tugas akhir ini menyajikan uraian tentang pembuatan baterai charger dengan metode pengisian tegangan konstan. Perangkat ini terdiri dari komponen-komponen utama yaitu rangkaian penyearah dioda gelombang penuh satu fasa untuk mengubah gelombang AC menjadi gelombang DC, konverter DC-DC (DC chopper) untuk mengatur agar tegangan pengisian baterai tetap konstan meskipun tegangan masukannya berubah-ubah. Komponen saklar statis semikonduktor rangkaian DC chopper menggunakan transistor MOSFET dengan penyulut IC TL494. Tegangan keluaran konstan dapat diperoleh dengan mengatur duty cycle dari DC chopper ini. Hasil pengujian terhadap alat yang telah dibuat menunjukkan bahwa alat ini dapat menghasilkan tegangan pengisian konstan sebesar 13,35 volt untuk tegangan sumber yang berubah-ubah dari 14-18 volt. Kemudian waktu pengisian yang diperlukan adalah 5 jam 15 menit untuk memenuhi tegangan baterai dari 11 volt sampai dengan 12,21 volt. Selanjutnya, pengujian terhadap karakteristik harmonisa dan efisiensi menujukkan bahwa semakin besar duty cycle dan frekuensi maka semakin rendah harmonisa yang dihasilkan dan efisiensi daya yang dihasilkan semakin rendah juga. Kata kunci: baterai, tegangan pengisian konstan, konverter DC-DC, duty cycle.
Deskripsi Alternatif :On this final project, Author construct battery charger with constant voltage method. For construct the battery charger with constant voltage method it need rectifier diode circuit for change the AC wave to DC wave, DC-DC converter (DC chopper) for setting charge voltage constant although input voltage always change. MOSFET transistor component used as semiconductor switch on DC chopper with IC TL494 as a trigger. Constant output voltage have setting with duty cycle from dc chopper. From the device function testing, battery charger can produce constant output voltage with 13,35 volt with input voltage from 14-18 volt. And then, for charging battery needs time 5 hours 15 minutes for full the battery from 11 volt until 12,21 volt. For testing harmonics and efficiency characteristics that if duty cycle and frequency bigger so harmonics and efficiency will be less. Key Word: battery, constant charging voltage, DC-DC converter, duty cycle.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing: I Made Wiwit Kastawan, S.T., M.T., Editor: Erlin Arvelina
Download...
File : DAFTAR - 101711008.pdf
(254866 bytes)
File : BAB 1 - 101711008.pdf
(196142 bytes)
File : BAB 2 - 101711008.pdf
(246492 bytes)
File : BAB 5 - 101711008.pdf
(185326 bytes)