Path: Top > Bahan Ajar/Modul > Jurusan Teknik Komputer dan Informatika
Serial Panduan Manajemen Proyek Bagian Kedua 'Strategi Pengelolaan Proyek'
Guide To Project Management Part 2 'Project Management Strategy'
Course Material from JBPTPPOLBAN / 2021-05-28 19:43:47Oleh : Didik Suwito Pribadi - 196026121992031001 (didik@polban.ac.id; didik@jtk.polban.ac.id)
Dibuat : 2021-02-18, dengan 1 file
Keyword : strategi pengelolaan proyek
Dalam melaksanakan pengelolaan proyek perlu menggunakan pedoman dan tatacara pengelolaan proyek yang baik dan terbukti kegunaannya dalam membantu keberhasilan pelaksanaan proyek. Project Management Institute (PMI) sebagai organisasi terkemuka dalam merumuskan dan membantu pengelolaan proyek telah mengeluarkan panduan pengelolaan proyek yang telah dimanfaatkan oleh banyak pihak di seluruh dunia yang diberi nama Project Management Body Of Knowledge (PMBOK) yang direvisi setiap 4 tahunan. Panduan ini memberikan bimbingan dan pengetahuan mengenai pengelolaan proyek yang lengkap dan komprehensif yang dapat digunakan sebagai acuan standar bagi penegelola proyek. Atas dasar itulah kami menyunting, mengkompilasi , dan menyusun materi "strategy pengelolaan proyek" ini menggunakan PMBOK sebagai referensi utama dan satu-sataunya, khususnya yang terkait dengan methodology dan knowledge area project management. Dalam panduan inni dijelaskan hal umum berkaitan dengan strategy pengelolaan proyek, dan untuk lebih detilnya akan dituangkan pada "panduan manaemen proyek bagian ketiga" yang berisi penjelasan lanjut yang lebig rinci tentang methodologi pengelolaan proyek dan manajemen knowledge area. Semoga panduan ini dapat digunakan dan membantu dalam pemehaman terhadap pengelolaan proyek bagi mahasiswa POLBAN, dan pihak lain yang berkepentingan.
Deskripsi Alternatif :In implementing project management, it is necessary to use good project management guidelines and procedures and their proven use in helping the success of project implementation. The Project Management Institute (PMI) as a leading organization in formulating and assisting project management has issued a project management guide that has been used by many parties around the world called the Project Management Body Of Knowledge (PMBOK) which is revised every 4 years. This guide provides comprehensive and comprehensive project management guidance and knowledge that can be used as a standard reference for project managers. On that basis, we edit, compile, and compile this "project management strategy" material using PMBOK as the main and only reference, especially those related to methodology and project management knowledge area. In this guide, general issues related to project management strategy are explained, and for more details will be provided in the 'third part of the project management guide' which contains a more detailed explanation of project management methodology and knowledge area management. Hopefully this guide can be used and helps in understanding project management for POLBAN students, and other interested parties.
Beri Komentar ?#(1) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- , Editor: Erlin Arvelina
Download...