Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Administrasi Niaga > Program Studi Manajemen Pemasaran > 2020
Proyek Perancangan Strategi Promosi Produk Saryohehe Socks Melalui Media Sosial Instagram
Design Project Promotion Strategy Of Saryohehe Socks Products Through Instagram Social Media
Tugas Akhir, 008 / 2020 / MPEUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2021-01-25 09:46:05
Oleh : Eryana Hasantosa - 175231009 (eryana.hasantosa.mpem17@polban.ac.id)
Dibuat : 2021-01-25, dengan 4 file
Keyword : Instagram, Brand Awareness, Saryohehe socks
Subjek : Instagram, Brand Awareness, Saryohehe socks
Instagram adalah aplikasi untuk smartphone yang menyediakan layanan untuk mengambil gambar atau mengunggah video dan dibagikan kepada pengikutnya. Lebih dari itu, Instagram bisa dijadikan platform untuk melakukan kegiatan jual beli karena banyaknya pengguna Instagram di Indonesia bahkan dunia. Seperti halnya yang dilakukan oleh Saryohehe socks yang sudah memulai bisnisnya dari tahun 2019 di platform Instagram. Namun, meskipun sudah memulainya dari tahun 2019, Saryohehe socks masih kesulitan dalam pengelolaan media sosial Instagram. Dari survey secara singkat yang penulis buat, dapat dihasilkan kesimpulan bahwa rendahnya brand awareness masyarakat terutama di Kota Bandung terhadap merek Saryohehe socks. Sehingga dari permasalahan tersebut membuat dilakukannya sebuah Proyek Perancangan strategi pemasaran melalui media sosial Instagram dalam rangka meningkatkan brand awareness masyarakat luas khususnya Kota Bandung terhadap merek Saryohehe socks. Proyek penelitian ini dilakukan dengan menggunakan beberapa variabel sebagai dasarnya seperti trend, quality, quantity, time, caption dan marketing activities. Hasil dari proyek penelitian ini adalah desain konten Instagram yang cocok untuk di unggah pada media sosial Instagram bisnis yang bergerak di bidang fashion, selain itu diperoleh juga sebuah mini book atau buku panduan yang digunakan untuk pengelolaan media sosial Instagram yang baik dan benar. Kata Kunci: Instagram, Brand Awareness, Saryohehe socks.
Deskripsi Alternatif :Instagram is an application for smartphones that provides services for taking pictures or uploading videos and sharing them with their followers. More than that, Instagram can be used as a platform for buying and selling activities because of the large number of Instagram users in Indonesia and even the world. As has been done by Saryohehe Socks, who started her business from 2019 on the Instagram platform. However, even though it has started in 2019, Saryohehe socks still have difficulty managing Instagram social media. From the brief survey that the author made, it can be concluded that the low brand awareness of the community, especially in the city of Bandung, of the Saryohehe socks brand. So that from these problems made a project of making a promotion strategy through Instagram social media in order to increase brand awareness of the wider community, especially the City of Bandung towards the Saryohehe socks brand. This research project was carried out using several variables as the basis such as trend, quality, quantity, time, caption and marketing activities. The result of this research project is an Instagram content design that is suitable for uploading on social media Instagram businesses engaged in fashion, besides that, a mini book or guidebook is also obtained which is used for proper and correct management of Instagram social media. Keywords: Instagram, Brand Awareness, Saryohehe socks.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing 1: Drs. Eddy Syah Yahya, MBA.
Pembimbing 2: Wahyu Rafdinal, S.E., M.M., Editor: Erlin Arvelina
Download...
File : KELENGKAPAN TA - 175231009.pdf
(1296029 bytes)
File : BAB 1 - 175231009.pdf
(430894 bytes)
File : BAB 2 - 175231009.pdf
(384198 bytes)
File : BAB 5 - 175231009.pdf
(189286 bytes)