Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Akuntansi > Program Studi Akuntansi > 2020

Penerapan Laporan Laba/Rugi Segmentasi Sebagai Alat Bantu untuk Mengevaluasi Perolehan Laba (Studi Kasus Pada CV. Mitra C’Monk)

Applied of The Segmented Income Statement as a Tool to Evaluate Profitability (Case Study on CV. Mitra CMonk)

Tugas Akhir, 040 / AKU / 2020
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2022-01-26 08:33:54
Oleh : Frita Ayuning Putri - 175111044, Politeknik Negeri Bandung (frita.98@gmail.com)
Dibuat : 2022-01-24, dengan 4 file

Keyword : Income Statements, Segmentation, and Profits
Subjek : Laporan Laba/Rugi, Segmentasi, dan Perolehan Laba

Penelitian ini dilakukan di perusahaan CV. Mitra C'Monk yang merupakan perusahaan yang bergerak dibidang jasa pencucian kendaraan bermotor dan rumah makan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana penerapan penyusunan laporan laba/rugi segmentasi dengan menggunakan pendekatan kontribusi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, dan teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara dan dokumentasi. Laporan laba/rugi segmentasi yang diterapkan pada penelitian ini memuat laporan laba/rugi segmentasi divisi, laporan laba/rugi segmentasi lini produk, dan laporan segmentasi pendapatan sewa dari tenant. Setelah dilakukan penelitian, terdapat perbedaan jumlah perolehan laba antara laporan laba/rugi yang disusun oleh perusahaan dengan laporan laba/rugi segmentasi. Hal ini disebabkan karena laporan yang disusun perusahaan belum sesuai dengan standar akuntansi. Perolehan laba menurut perusahaan adalah sebesar Rp. 18.385.402, sedangkan perolehan laba bersih sebelum pajak berdasarkan laporan laba/rugi segmentasi sebesar Rp. 225.498.878.

Deskripsi Alternatif :

This research was conducted at the company CV. Mitra C'Monk which is a company engaged in motor vehicle washing services and restaurants. This research was conducted to determine how the application of the segmentation income statement using the contribution approach. The method used in this study is a qualitative method. The segmentation income statement applied in this study contains the division segmentation income statement, the product line segmentation income statement, and the rental income segmentation report from tenants. After conducting the research, there is a difference in the amount of profit between the incom statement prepared by the company and the segmentation incom statement. This is because the reports prepared by the company are not in accordance with accounting standards. Profit according to the company is Rp. 18,385,402, while the net profit before tax based on the segmentation income statement was Rp. 225,498,878.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
OrganisasiPoliteknik Negeri Bandung
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Neneng Dahtiah, S.E., M.Si.Ak., Editor: Muhammad Abdillah Islamy, S.Pd

Download...