Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Elektro > Program Studi Teknik Listrik > 2016
Rancang Bangun Modul Praktikum Sistem Koordinasi Proteksi Jaringan Distribusi Radial Tunggal Berbasis Fuse Saving
Design and Build Lab Module Coordination Protection System Single Radial Distribution Network Based on Fuse Saving
Tugas Akhir, 004 / 2016 / TLIUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2017-08-04 15:26:21
Oleh : Gilang Bintang 131321044 (gilangbintang101@yahoo.com)
Dibuat : 2017-08-04, dengan 4 file
Keyword : Koordinasi proteksi, Fuse Saving, Fuse, Recloser, jaringan distribusi.
Subjek : Coordination of protection, Fuse Saving, Fuse, Recloser, Distribution network.
Pada Jaringan Distribusi dapat terjadi gangguan yang bersifat sementara ataupun permanen. Untuk membatasi zona gangguan dan agar pengaman tidak melakukan kesalahan dalam menanggapi gangguan sehingga menyebabkan pemadaman yang sebenarnya tidak perlu, untuk itu dibutuhkan koordinasi pada perangkat proteksi yang terpasang dengan baik dan benar. Maka untuk memperdalam pengetahuan mengenai sistem koordinasi proteksi, dibuat simulasi sistem koordinasi proteksi pada jaringan distribusi radial dengan proteksi Over Current Relay (OCR), Recloser dan Fuse. Simulasi tersebut dilakukan dengan merancang dan membangun Modul Praktikum koordinasi Proteksi Jaringan Distribusi Radial Tunggal Berbasis Fuse Saving yang tersusun dari simulator jaringan distribusi sepanjang 40 km, dan simulator Recloser yang karakteristiknya dibuat sedemikian rupa agar mendekati karakteristik Recloser sebenarnya. Dengan memperhatikan karakteristik Fuse dilakukan perhitungan untuk menentukan setting TMS pada Simulator Recloser dan OCR untuk menjalankan skema koordinasi proteksi berbasis Fuse Saving. Dengan rating Fuse sebesar 1A dan setting TMS pada simulator Recloser sebesar 0.08 simulasi dapat menjalankan skema Fuse Saving dengan baik dan benar. Kata Kunci : Koordinasi proteksi, Fuse Saving, Fuse, Recloser, jaringan distribusi.
Deskripsi Alternatif :Disruption of the distribution network can be temporary or permanent. To limit disturbance zone and that a protector does not make mistakes in responding to disturbances that cause unnecessary outages required the coordination on protection devices that are installed properly. So, to deepen the knowledge about the system coordination of protection, the simulation system protection coordination in radial distribution network with Over Current Relay (OCR), Recloser and Fuse protection are made. The simulation is done by designing and building the Lab Module of the coordination of a Single Radial Distribution Network Protection Fuse Saving Based that is composed by simulator distribution network in length of 40 km, and the Recloser simulator whose characteristics are made in such a way in order to approach the actual characteristics of the Recloser. Having regard to the characteristics of Fuse, performed calculations to determine the TMS setting on Recloser Simulator and OCR to run a coordination scheme protection Fuse Saving based. In Fuse rating of 1A and TMS setting on the
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing : Asikin SY.,ST
Pembimbing II : Supriyanto, ST.,MT
, Editor: Muhammad Abdillah Islamy, S.Pd
Download...
File : KELENGKAPAN TA - 131321044.pdf
(265462 bytes)
File : BAB 1 - 131321044.pdf
(216247 bytes)
File : BAB 2 - 131321044.pdf
(666289 bytes)
File : BAB 5 - 131321044.pdf
(240740 bytes)