Path: Top > Skripsi - D4 > Jurusan Teknik Kimia > Prodi T. Kimia Produksi Bersih > 2012

PERANCANGAN ULANG UNIT RECOVERY TOLUEN PADA PROSES PEROLEHAN KINA DARI KULIT KINA DI PT SINKONA INDONESIA LESTARI

Re-Design Toluene Recovery UnitQuinine Obtaining Process from Quinine’s Wood at PT Sinkona Indonesia Lestari

Tugas Akhir, 003 / 2012 / KPB
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2018-09-03 15:05:50
Oleh : Helmi Mauluddin Alrasyid - 08414014 & Muhammad Iqbal - 08414020
Dibuat : 2013-10-01, dengan 1 file

Keyword : evaporator, kondensor, neraca massa, neraca energi, analisis ekonomi, recovery toluen
Subjek : evaporator, condenser, mass balance, energy balance, the economic analysis, toluene recovery

PT Sinkona Indonesia Lestari merupakan salah satu perusahaan yang bergerak pada bidang industri obat farmasi yang menghasilkan produk utama berupa kina sulfat (Quinidine Sulfat). Kina sulfat dibuat dari beberapa tahapan proses dengan bahan baku berupa serbuk kina yang diambil dari kulit kina dengan proses utama yaitu ekstraksi, evaporasi, dan kristalisasi. Tepung kulit kina dicampur dengan toluen sebagai pelarut (solvent). Produk kina yang dihasilkan saat ini sekitar 100 ton/tahun dan akan dikembangkan hingga mencapai 150 ton/tahun. Evaporator digunakan untuk memisahkan campuran kina dengan toluen. Uap toluen dicairkan dengan menggunakan kondensor, toluen cair yang dihasilkan direcovery untuk digunakan sebagai pelarut di unit ekstraktor. Suhu uap toluen yang keluar dari evaporator sekitar 111 0C, suhu air pendingin masuk dalam kondensor dengan suhu sekitar 25 0C, dan suhu toluen cair



yang diinginkan sebesar 350C dengan suhu air pendingin yang keluar kondensor belum diketahui. Tujuan perancangan ini yaitu untuk memekatkan larutan kina dan untuk mendapatkan kembali (recovery) pelarut toluen. Kondensor dirancang untuk merecovery uap toluen menjadi cair dengan suhu yang diinginkan 35 0C dan laju alir 3843 kg/jam, serta mendapatkan penghematan biaya yang dikeluarkan untuk membeli toluen. Perancangan ini dilakukan dengan merancang alat dengan spesifik, melakukan perhitungan neraca massa dan neraca energi, serta melakukan perhitungan analisis



ekonomi. Hasil perancangan dengan mengganti kondensor yang ukurannya lebih besar dari sebelumnya, maka didapatkan recovery toluen sebesar 20.323 ton/tahun. Hasil ini jauh lebih besar dan lebih ekonomis dari jumlah recovery toluen yang dihasilkan sebelum dilakukan perancangan. Kata Kunci: evaporator, kondensor, neraca massa, neraca energi, analisis ekonomi, recovery toluen

Deskripsi Alternatif :

PT Sinkona Indonesia Lestari is one of the companies engaged in pharmaceutical industries that produce primary products such as quinine sulfate (quinidine sulfate).



Quinine sulfate is made from several stages of the process with the raw material powder kina kina taken from the skin of the main processes of extraction, evaporation, and



crystallization. Quinine flour mixed with toluene as the solvent (solvent). Quinine products currently produced about 100 tons / year and will be developed to reach 150



tons / year. Evaporator is used to separate mixtures of quinine with toluene. Diluted with toluene vapor condenser, the resulting liquid toluene recovered for use as a solvent



in the extractor unit. Toluene vapor temperature is out of the evaporator of about 111oC, the temperature of cooling water into the condenser with a temperature of about 25oC,



and the desired temperature of liquid toluene at 35oC with a temperature of condenser cooling water that comes out is unknown. The purpose of this design is to concentrate a



solution of quinine and to get back (recovery) solvent toluene. The condenser is designed to recover the toluene vapor into a liquid with the desired temperature is 35



0C and the flow rate of 3843 kg / h, as well as a cost saving to buy toluene. The design is done by designing a specific tool, perform the calculation of mass balance and energy balance, and perform calculations of economic analysis. The results of the design by replacing the condenser whose size is greater than ever, the toluene recovery obtained for 20.323 ton/year. These results are much larger and more economical recovery of the



amount of toluene produced prior to design. Keywords: evaporator, condenser, mass balance, energy balance, the economic analysis, toluene recovery

Beri Komentar ?#(1) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing 1: Mukhtar Ghozali, Ir., M.Sc.



    Pembimbing 2: Iwan Ridwan, M.T.
    , Editor: Erlin Arvelina

Download...