Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Administrasi Niaga > Program Studi Manajemen Pemasaran > 2020

Perancangan Konten Video Promosi Coffee Shop Pecah Kopi Sebagai Upaya Meningkatkan Brand Awareness

Design Promotional Video Content Coffee Shop Pecah Kopi is as an Effort to Improve Brand Awareness

Tugas Akhir, 014 / 2020 / TME
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2022-04-18 14:43:54
Oleh : Ira Kurniawati - 175231017 (ira.kurniawati.mpem17@polban.ac.id)
Dibuat : 2022-04-18, dengan 4 file

Keyword : Promotional Videos, Brand Awareness, Instagram, Pecah Kopi.
Subjek : Video Promosi, Brand Awareness, Instagram, Pecah Kopi.

Proyek ini dilatarbelakangi oleh kurangnya awareness masyarakat terhadap salah satu coffee shop yang berada di Bandung yaitu coffee shop Pecah Kopi. Hasil pilot test menunjukan 84% votes tidak mengetahui coffee shop Pecah Kopi. Proyek ini merupakan perancangan konten video promosi pada media sosial Instagram, bertujuan sebagai upaya meningkatkan brand awareness coffee shop Pecah Kopi. Proyek ini menggunakan pendekatan kualitatif yang dilaksanakan secara sistematis dan prosedural seperti identifikasi masalah, tinjauan pustaka, wawancara pemilik dan wawancara ahli bidang videography. Informasi dalam video promosi menggunakan komunikasi model AISAS, dan AISAS (attention, interest, search, action, sharing) juga digunakan untuk mengetahui perilaku konsumen setelah melihat video juga mengukur brand recognition dan brand recall melalui focus group discussion. Hasil dari proyek ini adalah video promosi yang mempunyai 3 konten dan guideline book untuk coffee shop Pecah Kopi. Setelah menggunggah konten video promosi, hasil tersebut menunjukan dengan adanya konten video di Instagram dapat meningkatkan brand awareness dilihat dari meningkatnya viewers dan followers Instagram @pecah.kopi.

Deskripsi Alternatif :

This project is based on the lack of awareness of the community towards one of the coffee shops located in Bandung namely coffee shop Pecah Kopi. The pilot test results showed 84% of voters did not know coffee shop Pecah Kopi. This project is the design of promotional video content on Instagram social media, aimed at improving brand awareness of Coffee Shop Pecah Kopi. The project uses a systematic and procedurally implemented qualitative approach such as problem identification, library reviews, owner interviews, and videography expert interviews. Information in promotional videos using AISAS model communication, and AISAS (attention, interest, search, action, sharing) is also used to know consumer behavior after viewing the video as well as measuring brand recognition and brand recall through focus group discussion. The result of this project is a promotional video that has 3 content and a guideline book for coffee shop Pecah Kopi. After uploading promotional video content, these results show that having video content on Instagram can increase brand awareness judging by the increasing audience and Instagram followers @pecah.kopi.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing 1: Dr. Drs. Iwan Mulyawan, Grad. Dpl., MBA.


    Pembimbing 2: Widi Senalasari, S.Ak., M.M., Editor: Muhammad Abdillah Islamy, S.Pd

Download...