Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Teknik Elektro > Program Studi Teknik Elektronika > 2017
Troli Pengikut Otomatis Berbasis Ultrasonik & Inframerah
Automatic Follower Trolley With Ultrasonic & Infrared-Based
Tugas Akhir, 010 / 2017 / TELUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2017-11-13 10:47:12
Oleh : M. Aldy Rifaldy - 141311016 (aldirifaldi21@gmail.com)
Dibuat : 2017-11-13, dengan 4 file
Keyword : Troli, Pengikut, Ultrasonik, Inframerah, Mikrokontroler, Otomatis
Subjek : Trolley, Followers, Ultrasonic, Infrared, Microcontroller, Automatic
Troli banyak digunakan di pasar-pasar modern. Sebagai pengangkut barang sering terjadi penggunaan troli tidak dikembalikan setelah dipakai atau menghalangi pengguna troli lainnya. Dengan majunya era saat ini dilakukan perpaduan teknologi dengan troli dengan tujuan mempermudah kegiatan manusia dalam berbelanja dan mengatasi masalah dalam berbelanja. Salah satunya dengan membuat prototipe troli pengikut otomatis yang berfungsi sebagai troli pembawa barang belanja yang mengikuti manusia secara otomatis, tanpa perlu didorong atau ditarik, sehingga mempermudah manusia saat berbelanja. Untuk itu, robot troli mempunyai kemampuan untuk mendeteksi keberadaan pengguna dan mengikuti perpindahan pengguna. Untuk itu, troli harus mampu melaju hingga kecepatan maksimum manusia berjalan yaitu l m/s dan dapat mengangkut beban hingga 11 kg. Kontrol robot troli menggunakan mikrokontroler arduino uno dengan pendeteksi keberadaan manusia menggunakan sensor Ultrasonik & Inframerah. Alat ini digerakkan dengan menggunakan motor DC dan sumber daya dari aki kering sebesar 12V. Troli diharapkan mampu mengatur pergerakannya, sehingga troli dapat berhenti, berbelok, mundur, dan maju dengan kecepatan tertentu yang bergantung dari jarak antara troli terhadap pengguna. Kata Kunci: Troli, Pengikut, Ultrasonik, Inframerah, Mikrokontroler, Otomatis.
Deskripsi Alternatif :Trolley are widely used in modern markets. As carriers, trolleys are often not returned after being used or block other trolley user. Along with the advance of the current era, technologies combined with trolleys are conducted in order to facilitate human activities and resolve the problem in shopping. One of them is creating a prototype automatic follower trolley that has a function as a shopping cart trolley which follows humans automatically, it does not need to be pushed or pulled, so that it really simplifies human in shopping activities. Moreover, the trolley robot has the ability to detect the presence of users and follow the movement of users. Therefore, the trolley must be capable of driving up to a maximum human speed running of 1 m /s and can carry loads up to 11 kg. The control of the trolley robot uses an arduino uno microcontroller with human presence detection using Ultrasonic & Infrared sensors. It is driven by a DC motor and a power source of a 12V dry battery. The trolley is expected to adjust its movement, so the trolley can stop, turn, rewind, and advance at a certain speed depending on the distance between the trolley to the user. Keywords: Trolley, Followers, Ultrasonic, Infrared, Microcontroller, Automatic.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing 1: Yana Sudarsa, B.S.E.E., M.T.
Pembimbing 2: Endang Sukarna, S.T., M.T., Editor: Erlin Arvelina
Download...
File : KELENGKAPAN TA - 141311016.pdf
(516280 bytes)
File : BAB 1 - 141311016.pdf
(126390 bytes)
File : BAB 2 - 141311016.pdf
(366942 bytes)
File : BAB 5 - 141311016.pdf
(120747 bytes)