Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Mesin > Program Studi Teknik Mesin > 2013

Modifikasi Mesin Gerinda Universal Menjadi Mesin Gerinda Khusus Untuk Pisau Kemasan

Universal Grinding Machine Modification to be Specific Grinding Machine for Packaging Knife

Tugas Akhir, 008 / 2013 / TME
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2017-03-22 10:21:53
Oleh : Muchamad Ikbal Arfani - 101211085 & Mustofa Kamil - 101211087 (arfani_ikbal@yahoo.co.id; kamilmustofa23@yahoo.com)
Dibuat : 2017-03-22, dengan 4 file

Keyword : mesin gerinda, modifikasi, wire cut, pisau kemasan
Subjek : Grinding Machine, modification, wire cut, knife packaging

Fungsi mesin gerinda dalam suatu proses produksi merupakan suatu hal yang sangat penting. Mesin gerinda adalah salah satu mesin perkakas yang digunakan untuk mengasah atau memotong benda kerja dengan tujuan tertentu.Prinsip kerja mesin gerinda adalah batu gerinda berputar bersentuhan dengan benda.kerja sehingga terjadi pengikisan, penajaman, pengasahan, atau pemotongan. Pada Tugas Akhir ini mesin gerinda akan dimodifikasi agar dapat berfungsi untuk pembuat pisau kemasan. Untuk membuat pisau kemasan tersebut sebelumnya menggunakan wire cut, namun produk yang dihasilkan kurang memuaskan, sedangkan setelah dicoba menggunakan mesin gerinda permukaan mata pisau yang dihasilkan kualitasnya lebih baik. Proses modifikasi mesin gerinda tersebut meliputi: pergantian spindle utama dan rumah spindel menjadi lebih panjang agar dapat menjangkau panjang pisau terpanjang yang akan dibuat, membuat pencekam khusus untuk benda kerja dan memasang dresser pada meja kerja sehingga memungkinkan untuk melakukan dresser tanpa harus membongkar batu gerinda dari spindle. Dengan tercapainya proses modifikasi mesin gerinda tersebut diharapkan mesin dapat bekerja dengan optimal dan dapat berfungsi sebagai pengasah pisau kemasan dengan baik. Kata kunci: mesin gerinda, modifikasi, wire cut, pisau kemasan.

Deskripsi Alternatif :

The function grinding machine in a production process is a very important thing. Grinding machine is a machine that is used for sharpening tools or cutting of the workpiece with a specific purpose. The working principle is the grinding machine wheel rotates into contact with the workpiece, causing erosion, sharpening, grinding, or cutting. At this final duty grinding machine will be modified in order to function for packaging knife maker. To make the packaging before using the wire cut machine, but the resulting product is less satisfactory, while after trying to use the blade surface grinding machine produced better quality. The process of grinding machine modification include: main spindle and turn the spindle becomes longer to reach the longest blade length to be made, make special chucks for workpiece dresser and put on the desk making it possible to perform without having to disassemble the dresser of grinding wheel spindle . With the achievement of the expected modification grinding machine, the machine can work optimally and serve as a good packaging knife sharpener. Keywords: Grinding Machine, modification, wire cut, knife packaging.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing 1: Drs. Asnur Sihaloho, M.Sc.

    Pembimbing 2: Jamhari, S.ST., Editor: Erlin Arvelina

Download...