Path: Top > Skripsi - D4 > 2017 > Jurusan Teknik Elektro > Program Studi Teknik Elektronika > 2019

Pemetaan Lokasi Sensor Node Pada Jaringan Sensor Nirkabel Menggunakan Algoritma Ratiometric Vector Iteration

Sensor Node Location Mapping in Wireless Sensor Network Using Ratiometric Vector Iteration

Skripsi, 019 / 2019 / EK
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2020-01-13 10:39:28
Oleh : Muhammad Faturrahman - 151354023 (rahmanmfatur.r@gmail.com)
Dibuat : 2020-01-13, dengan 4 file

Keyword : Jaringan Sensor Nirkabel, LoRa, RSSI, Ratiometric Vector Iteration, APTEEN
Subjek : Wireless Sensor Network, RSSI, LoRa, Ratiometric vector Iteration, APTEEN

Jaringan sensor nirkabel merupakan penghubungan dari sejumlah sensor yang memiliki kemampuan untuk melakukan fungsi, pendeteksian, pemrosesan data dan komunikasi. Penghubungan sejumlah sensor yang dilakukan secara nirkabel dalam jangkauan jarak jauh memerlukan pembacaan lokasi sensor (sensor node). Salah satu metode pembacaan lokasi yang dikenal adalah penggunaan Receive Signal Strong Indicator (RSSI). Namun pembacaan lokasi sensor dengan metode ini memiliki memiliki galat yang besar. Untuk menangani hal tersebut, pada Tugas Akhir ini direalisasikan sebuah sistem pemetaan lokasi sensor node menggunakan algoritma Ratiometric Vector Iteration (RVI) berbasis Long Range (LoRa). Sistem jaringan sensor nirkabel yang dirancang dan direalisasikan terdiri dari satu gateway , dua anchor node dan tiga sensor node untuk dipetakan lokasinya berdasarkan hasil pengukuran jarak dan perhitungan algoritma RVI. Pengukuran jarak dilakukan menggunakan Received Signal Strenght Indicator. (RSSI) yang distabilkan oleh Kalman Filter. Pengujian yang dilakukan menunjukkan bahwa penentuan lokasi dari sensor node memiliki galat rata-rata sebesar 40,7 % pada sumbu X dan 147,8 % pada sumbu Y dalam 6 kali pengujian. Kesalahan ini terjadi karena nilai pembacaan RSSI yang fluktuatif dan kondisi ruang (spasial) penempatan sensor. Hasil pengujian terhadap penggunaan algoritma RVI menunjukan pengurangan nilai galat lokasi pada sumbu X dan Y sebesar 21,16 % dan 18,6 %. galat yang dihasilkan oleh algoritma RVI ini masih dapat dikurangi dengan cara menambah nilai iterasi. Selain penggunaan algoritma RVI, untuk menghemat penggunaan daya pada perangkat keras LoRa digunakan protokol penjaluran APTEEN dengan waktu pengiriman 10 detik sekali serta ditampilkan pada Human Machine Interface menggunakan Wonderware Intouch untuk mempermudah pengguna. Kata Kunci: Jaringan Sensor Nirkabel, LoRa, RSSI, Ratiometric Vector Iteration, APTEEN.

Deskripsi Alternatif :

A Wireless Sensor Network (WSN) is the connection of some sensors that can perform a function of detection, data processing, and communication. Connecting some sensors wirelessly in a remote range requires reading the sensor location (sensor node). The sensor location can be found by using Received Signal Strenght Indicator (RSSI) as a method. Unfortunately, the sensor node location reading by this method has a large error. To deal with this, in this Final Project the mapping system of sensor node location is realized using the Long Range (LoRa) based Ratiometric Vector Iteration (RVI) algorithm. WSN that is designed and realized are consist of one gateway, two anchor nodes and three sensor nodes. To map its location, it is based on the results of distance measurement and RVI algorithm calculations. The distance measurements are carried out using the Received Signal Strength Indicator (RSSI) which is stabilized by the Kalman Filter. The result showed that from 6 times experiment, the determination sensor node location has an average error of 40.7% on the X-axis and 147.8% on the Y-axis. This error occurs because of fluctuating RSSI reading values and spatial conditions of sensor placement. The test results on the use of the RVI algorithm showed a reduction in location error values on the X and Y axis by 21.16% and 18.6%. The error generated by the RVI algorithm can still be reduced by adding iteration values. In addition to using the RVI algorithm, to save power usage on the LoRa hardware, the APTEEN routing protocol is used with a count time of 10 seconds and displayed on the Human Machine Interface using Wonderware Intouch. Kata Kunci: Wireless Sensor Network, RSSI, LoRa, Ratiometric vector Iteration, APTEEN.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing 1: Dr. Ir. Paula Santi Rudatiferiy, M.Si.

    Pembimbing 2: Feriyonika, S.T., M.Sc.Eng., Editor: Erlin Arvelina

Download...