Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Akuntansi > Program Studi Keuangan & Perbankan > 2020
Prediksi Kebangkrutan Pada Bank Bumn Dengan Menggunakan Metode Altman Z-Score Modifikasi Periode 2019
Bankruptcy Prediction State-Owned Banks Based On The Altman Z-Score Modification Method in the 2019 Period
Tugas Akhir, 052 / KPN / 2020Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2022-03-11 08:58:43
Oleh : Nita Kurniasih - 175121053 (nita.kurniash.kepn17@polban.ac.id)
Dibuat : 2022-03-11, dengan 4 file
Keyword : Bankruptcy Prediction, Altman Z-Score
Subjek : Prediksi kebangkrutan, Altman Z-Score
Penelitian ini bertujuan untuk memprediksi kemungkinan terjadinya kebangkrutan perusahaan. Objek penelitian yang digunakan adalah Bank BUMN yang terdiri dari Bank BRI, Bank BNI, Bank Mandiri dan Bank BTN. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif dengan menggunakan Altman Z-Score Modifikasi. Periode penelitian yang digunakan adalah periode 2019 dengan data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan tahunan keempat Bank BUMN. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semua Bank BUMN berada pada kondisi grey zone pada periode 2019 karena nilai Z-Score yang diperoleh berada diantara 1,10 dan 2,90.
Deskripsi Alternatif :The purpose of this research is to predict the possibility of bankruptcy occur in company. The sample in this research used four state-owned banks, namely Bank BRI, Bank BNI, Bank Mandiri dan Bank BTN. The research method used is descriptive analysis techniques and tool used in predicting bankcruptcy is by using model Altman Z-Score modification. The research period used is the period 2019 with secondary data obtained from the annual financial report of state-owned bank. The result of this research conclude that all of four state-owned banks are in the grey zone for the 2019 period because the value of the Z-Score obtained is between 1,10 and 2,90.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing: Dr. Drs. Muhamad Umar Mai, M.Si., Editor: Muhammad Abdillah Islamy, S.Pd
Download...
File : KELENGKAPAN TA - 175121053.pdf
(940168 bytes)
File : BAB 1 - 175121053.pdf
(516442 bytes)
File : BAB 2 - 175121053.pdf
(562391 bytes)
File : BAB 5 - 175121053.pdf
(271195 bytes)