Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Refrigerasi dan Tata Udara > Program Studi Teknik Refrigerasi dan Tata Udara > 2012
RANCANG BANGUN ULANG SISTEM REFRIGERASI CASCADE MENGGUNAKAN R-22 PADA SISI TEKANAN TINGGI DAN R-404a PADA SISI TEKANAN RENDAH
REDESIGN CASCADE REFRIGERATION SYSTEM USING R-22 FOR HIGHER STAGE AND R-404a FOR LOWER STAGE
Tugas Akhir, 001 / 2012 / RTUUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2015-11-18 09:21:27
Oleh : Okky Mufadhol Dwi Kurniawan - 091611079
Dibuat : 2012-10-04, dengan 8 file
Keyword : Cascade, sisi tekanan tinggi, sisi tekanan rendah dan temperatur rendah
Subjek : Cascade, the high pressure, low pressure side and low temperature
Semakin berkembangnya teknologi menuntut inovasi inovasi baru pada sistem refrigerasi, banyak inovasi sistem baru untuk pencapaian efisiensi kinerja sistem maupun temperatur. Salah satu inovasi adalah sistem refrigerasi cascade, sistem refrigerasi cascade sebenarnya adalah gabungan dua siklus refrigerasi kompresi uap sederhana, dimana kondensor pada sistem sisi rendah didinginkan oleh evaporator pada sisi tinggi, yang bertujuan untuk mencapai temperatur lebih rendah. Dalam tugas akhir ini dilakukan rancang ulang sistem refrigerasi cascade dan kemudian membandingkannya dengan eksperiment sebelumnya. Pada eksperiment ini menggunakan kompresor kapasitas 1/3 PK R-22 pada sisi tekanan tinggi sedangkan kompresor kapasitas 1/4 PK R-404a pada sisi tekanan rendah. Hasil dari percobaan didapat sistem ini dapat mencapai temperatur kabin -34°C, melebihi eksperiment sebelumnya yang hanya mencapai temperatur kabin -26.3°C tetapi belum mencapai target rancangannya yaitu -36°C.
Kata kunci : Cascade, sisi tekanan tinggi, sisi tekanan rendah dan temperatur rendah.
The sustainable development of technology demands innovations in refrigeration systems, many new system innovations for achieving efficiency and temperature performance of the system have been established. One of innovations is the cascade refrigeration systems, cascade refrigeration system is actually a combination of two simple vapor compression refrigeration cycle, where the condenser on the low side of the system is cooled by the evaporator on the high side, which aims to achieve a lower temperature. In this final project, redesigned cascade refrigeration system then compared with previous experiment. In the experiments the compressor capacity is 1/3 PK using R-22 on the high capacity compressor while the 1/4 PK compressor using R-404a on the low pressure side. The results obtained from experiments of this system can achieve cabin temperatures of -34°C, exceeding the previous experiments which only reached the cabin temperature of -26.3°C but not yet reached the design target of -36°C.
Key words: Cascade, the high pressure, low pressure side and low temperature.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing 1: Rudi Rustandi, ST., M.Eng.
Pembimbing 2: Tandi Sutandi, SST. , Editor: Erlin Arvelina
Download...
File : DAFTAR - 091611079.pdf
(443182 bytes)
File : BAB 1 - 091611079.pdf
(479774 bytes)
File : BAB 2 - 091611079.pdf
(831203 bytes)
File : BAB 3 - 091611079.pdf
(887902 bytes)
File : BAB 4 - 09161107.pdf
(463733 bytes)
File : BAB 5 - 091611079.pdf
(832974 bytes)
File : BAB 6 - 091611079.pdf
(433249 bytes)
File : LAMPIRAN - 091611079.pdf
(1022175 bytes)