Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Elektro > Program Studi Teknik Listrik > 2014

Rancang Bangun Simulator AMF (Automatic Main Failure) Berbasis PLC Omron CP1L

Design And Implementation Simulator Of AMF (Automatic Main Failure Based On Omron CP1L PLC

Tugas Akhir, 032 / 2014 / TLI
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2018-04-26 09:00:56
Oleh : Ovvy Dewanti Putri - 111321026 (dewantiputridp@yahoo.com)
Dibuat : 2018-04-26, dengan 4 file

Keyword : Simulator AMF, PLC, Mirokontroler, Temperatur, Display, MAD01
Subjek : Simulator AMF, PLC, Microcontroller, Temperature, Display, MAD01

Sering terjadinya gangguan pada PLN atau yang lainnya dalam menyediakan energi listrik bagi Industri, maka dibutuhkan power backup yang handal. Salah satunya adalah Genset (Generator Set) serta dibutuhkan sistem otomasi yang handal untuk pengontrolannya. Sistem otomasi dalam proses pemindahan beban daya dari PLN ke Genset saat PLN mengalami gangguan, bisa membantu kerja operator lebih efisien dan cepat. Salah satu caranya yaitu menggunakan AMF (Automatic Main Failure). Pada Proyek ini penulis merancang simulator AMF berbasis PLC dengan tipe Omron CP1L. AMF ini dapat mengatur back up generator ketika PLN atau yang lainnya mengalami gangguan dan dilengkapi dengan indicator tegangan serta temperature yang diukur dengan sensor LM35. Nilai temperature yang terukur pada LCD akan dibandingkan dengan nilai temperature yang terbaca pada MAD01. Kata Kunci: Simulator AMF, PLC, Mirokontroler, Temperatur, Display, MAD01.

Deskripsi Alternatif :

Frequent disturbance of PLN or others in the supply of electrical energy for industry, needed a reliable backup power. One of them is Genset (Generator Set) and also needed a reliable automated system for the controlling. Automation systems in the process of load transfer to generator power from PLN when PLN currently experiencing disruption, can help operators work more efficiently and quickly. One way is to use the AMF (Automatic Main Failure). In this project, the authors designed a simulator AMF based on Omron CP1L PLC. The AMF can arrange a back-up generator when the PLN or otherwise impaired and its equipped with a voltage indicator and temperature measured by the sensor LM35. Measured temperature values on the LCD will be compared with the temperature values read at MAD01. Keywords: Simulator AMF, PLC, Microcontroller, Temperature, Display, MAD01.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing 1: Drs. Kartono Wijayanto., S.T., M.T.

    Pembimbing 2: Sarjono Wahyu Jadmiko, S.T., M.Eng., Editor: Erlin Arvelina

Download...