Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Akuntansi > Program Studi Keuangan & Perbankan > 2017

Pengaruh Non Performing Loan Terhadap Return On Assets Pada PT Bank BRI Tbk Periode 2007-2016

The Effects of Non Performing Loan Towards Return On Assets In PT Bank BRI Tbk Period 2007-2016

Tugas Akhir, 024 / 2017 / KPN
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2018-02-13 13:16:20
Oleh : Prayoga Tri Adhitama - 145121024 (donkerzipper@gmail.com)
Dibuat : 2018-02-13, dengan 4 file

Keyword : Non Performing Loan, Return On Assets, PengaruhNon Performing Loan terhadap Return On Assets
Subjek : Non Performing Loan, Return On Assets, The Effect of Non Performing Loan Towards Return On Assets

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti empiris bagaimana pengaruh Non Performing Loan terhadap Return On Assets. Sampel yang digunakan adalah laporan keuangan triwulan PT Bank BRI Tbk dari tahun 2007 - 2016. Uji statistik yang digunakan diantaranya Uji Regresi Linier Sederhana, Uji Determinasi dan Uji Koefisien Regresi Sederhana (uji t). Hasil uji statistik menunjukan terdapat pengaruh positif NPL terhadap ROA yang tercermin pada nilai Konstanta (a) sebesar 0,032% dan Koefisien Regresi NPL (X2) sebesar 1,793% diikuti dengan besar pengaruh variabel NPL yakni sebesar 65,2%. Sedangkan untuk hasil uji t adalah t hitung > t tabel (8,429%>2,026%). Kesimpulan dari analisis statistik tersebut adalah terdapat pengaruh yang signifikan dari Non Performing Loan terhadap Return On Assets. Saran bagi penelitian selanjutnya, diharapkan dapat ditambahkan variabel lainnya, tidak hanya menggunakan 1 variabel independen saja sehingga dapat memperluas hasil penelitian. Kata kunci: Non Performing Loan, Return On Assets, PengaruhNon Performing Loan terhadap Return On Assets.

Deskripsi Alternatif :

This research aims to get empirical evidence how Non Performing Loan effects Return On Assets. Sample for this research is using per quarterly financial statement of PT Bank BRI Tbk at the period 2007 to 2016. The statistical test used are Simple Linear Regression Test, Determination Test and Simple Coefficient Regression Test. The results shows there is a positive effect in Non Performing Loan to Return On Assets reflected by Constant (a) is 0,032% and NPL Regression Coefficient (X2) is 1,793% followed by the level of NPL effects is 65,2%. After then the result of T-test is T-Count > T-Table (8,429%>2,026%). It can be inferred from the statistical analysis that there is significant effect in Non Performing Loan Towards Return On Assets. The next researchers are suggested to add another variable, more than just 1 independent variable to get more comprehensive results. Keywords: Non Performing Loan, Return On Assets, The Effect of Non Performing Loan Towards Return On Assets.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Dimas Sumitra Denisworo, S.ST., M.Sc., Editor: Erlin Arvelina

Download...