Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Akuntansi > Program Studi Keuangan & Perbankan > 2018

Pengaruh Profitabilitas, Financial Leverage, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Perataan Laba Perusahaan Keuangan Sub Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di BEI Periode 2015 - 2017

The Influence Of Profitability, Financial Leverage, and Company Size to Income Smoothing in Financial Companies Sub Sector Banking Listed In BEI Period 2015 - 2017

Tugas Akhir, 022 / 2018 / KPN
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2020-02-06 08:45:11
Oleh : Rhomadon Adhitia Prakarsa (radhitiaprakarsa@gmail.com )
Dibuat : 2019-07-23, dengan 4 file

Keyword : Profitabilitas, leverage, ukuran perusahaan, dan perataan laba
Subjek : Profitability, leverage, company size, and income smoothing

Perataan laba merupakan usaha suatu perusahaan dalam memanipulasi tingkat keuntungan yang dilaporkan di laporan keuangan sesuai dengan apa yang telah di inginkan atau tujuan mendapatkan laba yang baik. Penelitian ini memiliki tujuan yaitu ingin menguji faktor-faktor yang berpengaruh terhadap perataan laba seperti profitabilitas, leverage dan ukuran perusahaan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan sektor perbankan yang terdaftar di BEI. Dengan Metode pengambilan sampelnya adalah purposive sampling. Sampel yang terpilih sebanyak 18 perusahaan melalui kriteria yang telah di tentukan. Berdasarkan hasil pengujian yang dilakukan diperoleh bahwa variabel financial leverage dan ukuran perusahaan memiliki pengaruh negatif terhadap perataan laba sedangkan variabel profitabilitas tidak berpengaruh negatif terhadap perataan laba pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Kata Kunci: Profitabilitas, leverage, ukuran perusahaan, dan perataan laba

Deskripsi Alternatif :

Income smoothing is the business of an enterprise in manipulating the level of profit reported in the financial statements in accordance with what has been desired or the goal of a good profit. This study has a goal that is to test the factors that affect income smoothing such as profitability, leverage and size of the company. The population in this study are all banking sector companies listed on the BEI. The sampling method is purposive sampling. The selected sample of 18 companies through the criteria that have been specified. Based on the results of tests conducted obtained that the variable financial leverage and size of the company have a negative effect on income smoothing while profitability variable does not negatively affect income smoothing in banking companies listed on the Indonesia Stock Exchange. Keywords: Profitability, leverage, company size, and income smoothing

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Setiawan, S.E., M.E.Sy., Editor: Mahasiswa Kompen

Download...