Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Akuntansi > Program Studi Keuangan & Perbankan > 2021

Perbandingan Kinerja Profitabilitas Bank BJB Sebelum dan Setelah Menerapkan Mobile Banking

BJB Bank Profitability Performance Comparison Before and After Implementing Mobile Banking

Tugas Akhir, 051 / 2021 / KPN
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2023-05-15 15:36:23
Oleh : Ris Gabe Jefferson - 185121056 (ris.gabe.kpn18@polban.ac.id)
Dibuat : 2023-05-15, dengan 4 file

Keyword : tujuan Mobile Banking, kinerja keuangan, ROA, ROE, EPS
Subjek : Mobile Banking objectives, financial performance, ROA, ROE, EPS

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk dapat mengetahui perbandingan kinerja profitabilitas bank BJB sebelum dan sesudah menggunakan Mobile Banking. Penelitian ini menggunakan laporan keuangan 5 tahun sebelum menggunakan Mobile Banking yaitu pada tahun 2010-2014 dan 5 tahun setelah menggunakan Mobile Banking yaitu pada tahun 2015-2019. Perbandingan terhadap kinerja profitabilitas ini di tinjau dari beberapa aspek yang terpengaruh dengan digunakan nya Mobile Banking dalam layanan bank BJB, aspek yang terpengaruh meliputi: penurunan Return on Asset (ROA) dan Return on Equity (ROE), kenaikan Earning per Share (EPS). Hasil uji normalitas menunjukan seluruh variabel berdistribusi normal sehingga seluruh variabel di uji dengan menggunakan Paired sample t-Test, yaitu rasio Return on Asset (ROA), rasio Return on Equity (ROE), dan Earning per Share (EPS). Rasio Return on Asset (ROA) memiliki hasil yaitu terdapat perbedaan yang signifikan sebelum dan sesudah menggunakan Mobile Banking. Pada rasio Return on Equity (ROE) tidak terdapat perbedaan yang signifikan. Sedangkan pada Earning per Share (EPS) terjadi perbedaan yang signifikan sebelum dan sesudah menggunakan Mobile Banking.

Deskripsi Alternatif :

This study was conducted with the aim of being able to compare the profitability performance of BJB bank before and after using Mobile Banking. This study uses financial statements 5 years before using Mobile Banking, namely in 2010-2014 and 5 years after using Mobile Banking, namely in 2015-2019. This comparison of profitability performance is reviewed from several aspects that are affected by the use of Mobile Banking in BJB bank services, the affected aspects include: a decrease in Return on Assets (ROA) and Return on Equity (ROE), an increase in Earnings per Share (EPS). The results of the normality test show that all variables are normally distributed so that all variables are tested using the Paired sample t-Test, namely the ratio of Return on Assets (ROA), the ratio of Return on Equity (ROE), and Earning per Share (EPS). The Return on Assets (ROA) ratio has the result that there is a significant difference before and after using Mobile Banking. In the ratio of Return on Equity (ROE) there is no significant difference. While in Earning per Share (EPS) there is a significant difference before and after using Mobile Banking.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Hasbi Assidiki Mauluddi, S.E.Sy., M.E.Sy., Editor: Erlin Arvelina

Download...