Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Teknik Mesin > Program Studi Teknik Mesin > 2017
Pembuatan Chuck Pada Mesin Bubut Turret
The production Of The Chuck For Turret Turning Machine
Tugas Akhir, 022 / 2017 / TMEUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2018-01-12 08:06:22
Oleh : Rizal Gunawan - 141211026 (rizalahuy19@gmail.com)
Dibuat : 2018-01-12, dengan 4 file
Keyword : mesin bubut turret, chuck, mesin ulir pipa ridgid
Subjek : turret lathe machine, chuck, the ridgid piping thread machine
Mesin bubut turret merupakan mesin bubut yang memiiki ciri khusus yaitu proses pengerjaannya memproduksi benda yang identik sam dalam jumlah yang banyak dengan waktu yang relatif singkat. Pada kesempatan sebelumnya telah dilakukan pembuatan mesin bubut turret oleh mahasiswa program studi D4-Teknik Perancangan Kontruksi Mesin. Pembuatan mesin bubut turret ini merupakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang penerapannya untuk membantu para pengrajin payung geulis asal daerah Tasikmalaya yang telah dikerjakan dengan persentase 70 %. Pada mesin bubut ini terdapat komponen yang belum terpasang rangka motor listrik, transmisi puli sabuk, poros spindle, eretan toolpost dan chuck. Selain itu perlu dilengkai dengan modifikasi guide tirus dan alat pemotong benda kerja. Melalui tugas akhir ini dilakukan pembuatan chuck sebagai salah satu komponen dari mesin bubut turret yang berfungsi untuk mencapit atau mencekam benda kerja pada mesin bubut turret tersebut. Agar tercapainya tujuan tersebut, pembuatan chuck merekayasa ulang dari chuck mesin ulir pipa ridgid, yaitu jenis chuck yang tidak memakai kunci untuk membuka dan menutup rahang pada chuck, dengan jumlah rahang tiga sepusat dan bentuk rahang hampir runcing dengan permukaan rata diujungnya. Semua dibuat agar mendukung terhadap fungsi dari mesin bubut turret. Pembuatan chuck pada mesin bubut turret dapat digunakan sesuai fungsinya. karena chuck adalah salah satu komponen agar mesin bubut turret dapat digunakan. Kata kunci: mesin bubut turret, chuck, mesin ulir pipa ridgid
Deskripsi Alternatif :A turret lathe machine is a lathe machine that is used for producing the duplicate part which has the identical similarity in large quantity and it's particularly characteristic is shortly time. At the last chance there had been someone who made this turret lathe machine. And he was college student from D4- Design and Construction Mechanical Engineering. The purpose of making this turret lathe machine is to service society which the application for helping the "geulis" umbrella craftsmen from Tasikmalaya, this machine had been done with percentage of 70 %. In this lathe machine there were components that had not been applied. There were electric motor, belt transmission, spindle shaft and toolpost sledge. Despite that there had not been the modification for tapered guide, cutting process, and the process of making chuck. Through this final task the chuck will be made, that is one of the component from the turret lathe machine which has function for clamping or gripping the part. To reach that purpose, the manufacturing of the chuck will modify the chuck from the rigid piping thread machine, which type of this chuck that does not need tool to open or to close the chuck's jaw, the chuck has 3 one axis jaws and the shape of the jaws is almost sharp with the end of the jaws is flat. All of this was made for supporting the function of the machine. The manufacturing of the chuck in this turret lathe machine hopefully can fit well with the plan and this turret lathe machine can be used as its function. Because chuck is one of the component that can made the turret lathe machine to be used. Keywords: turret lathe machine, chuck, the rigid piping thread machine.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing 1: Undiana Bambang, S.ST., M.Eng.
Pembimbing 2: Rudy Yuni Widiatmoko, B.Eng., M.Sc., Editor: Erlin Arvelina
Download...
File : KELENGKAPAN TA - 141211026.pdf
(859766 bytes)
File : BAB 1 - 141211026.pdf
(135248 bytes)
File : BAB 2 - 141211026.pdf
(1225669 bytes)
File : BAB 5 - 141211026.pdf
(125404 bytes)