Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Refrigerasi dan Tata Udara > Program Studi Teknik Refrigerasi dan Tata Udara > 2004
RANCANG BANGUN ULANG ICE FLAKE MAKER
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2015-11-18 09:21:22
Oleh : Made Janik Trisna (01211017), Polban
Dibuat : 2004, dengan 1 file
Keyword : Rancang Bangun, Ice Flake
ABSTRAK
Ice Flake Maker merupakan salah satu aplikasi dari refrigerasi komersial yang sangat luas penggunaannya. Komponen utama dari Ice Flake Maker adalah auger, tabung, dan sistem refrigerasi itu sendiri. Mesin ini sangat efektif dan efisien penggunaannya karena bisa dioperasikan selama hampir 24 jam nonstop. Disamping itu bahan baku berupa air mudah didapat dan proses pembuatan es tidak membutuhkan jangka waktu yang lama.
Pada penelitian kali ini Ice Flake Maker dirancang agar mampu berproduksi 8Kg/jam es serpih. Kapasitas kompresor yang digunakan sebesar 0.5 PK dengan jenis refrigran yang digunakan adalah R-22.
Prinsip kerja dari mesin Ice Flake Maker adalah bahan mentah berupa air dimasukkan kedalam tabung yang dililit pipa evaporator. Air akan dibekukan didalam tabung kemudian di kikis oleh pisau auger kemudian di bawa keluar tabung melalui saluran keluaran. Proses ini dapat berlangsung secara terus menerus sepanjang waktu.
ABSTRAK
Ice Flake Maker merupakan salah satu aplikasi dari refrigerasi komersial yang sangat luas penggunaannya. Komponen utama dari Ice Flake Maker adalah auger, tabung, dan sistem refrigerasi itu sendiri. Mesin ini sangat efektif dan efisien penggunaannya karena bisa dioperasikan selama hampir 24 jam nonstop. Disamping itu bahan baku berupa air mudah didapat dan proses pembuatan es tidak membutuhkan jangka waktu yang lama.
Pada penelitian kali ini Ice Flake Maker dirancang agar mampu berproduksi 8Kg/jam es serpih. Kapasitas kompresor yang digunakan sebesar 0.5 PK dengan jenis refrigran yang digunakan adalah R-22.
Prinsip kerja dari mesin Ice Flake Maker adalah bahan mentah berupa air dimasukkan kedalam tabung yang dililit pipa evaporator. Air akan dibekukan didalam tabung kemudian di kikis oleh pisau auger kemudian di bawa keluar tabung melalui saluran keluaran. Proses ini dapat berlangsung secara terus menerus sepanjang waktu.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | Polban |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing : Muharam, MT, Editor:
Download...
File : 22-2004-RA.pdf
(232475 bytes)