Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Administrasi Niaga > Program Studi Usaha Perjalanan Wisata > 2004

PENANGANAN RESERVASI TIKET PESAWAT DOMESTIK DI PT MEDITA PUTRA WISATA

Tugas Akhir, 4 / 2004 / UPW
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2015-11-18 09:21:21
Oleh : Wida Mustika Sari (01711022), Polban
Dibuat : 2004, dengan 6 file

Keyword : Transportasi, Agen Perjalanan, Reservasi, Tiket

Sistem reservasi yang digunakan di Meditour meliputi : 1)Sistem manual yang dilakukan melalui hubungan telepon kepada whoosaler atau airline yang bersangkutan, 2) Sistem komputerisasi menggunakan program Galileo yang dapat mengakses langsung ke airline untuk mengetahui jumlah seat ataupun jadwal keberangkatan. Kedua sistem reservasi ini menggunakan berbagai macam peralatan dan prosedur yang berbeda satu sama lain. Walaupun kedua sistem ini digunakan untuk melengkapi satu sama lain tetap saja terdapat beberapa kendala yang dapat menghambat proses reservasi tiket domestik di Meditour. Kendala-kendala tersebut mencakup informasi yang kurang lengkap, sistem distribusi yang terlalu panjang, peralatan dan transportasi yang kurang lengkap.

Deskripsi Alternatif :

Sistem reservasi yang digunakan di Meditour meliputi : 1)Sistem manual yang dilakukan melalui hubungan telepon kepada whoosaler atau airline yang bersangkutan, 2) Sistem komputerisasi menggunakan program Galileo yang dapat mengakses langsung ke airline untuk mengetahui jumlah seat ataupun jadwal keberangkatan. Kedua sistem reservasi ini menggunakan berbagai macam peralatan dan prosedur yang berbeda satu sama lain. Walaupun kedua sistem ini digunakan untuk melengkapi satu sama lain tetap saja terdapat beberapa kendala yang dapat menghambat proses reservasi tiket domestik di Meditour. Kendala-kendala tersebut mencakup informasi yang kurang lengkap, sistem distribusi yang terlalu panjang, peralatan dan transportasi yang kurang lengkap.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
OrganisasiPolban
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing : Hennidah Karnawati, M.Si, Editor:

Download...