Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Elektro > Program Studi Teknik Listrik > 2006

APLIKASI PROGRAM CIMPLICITY HMI PADA SIMULASI PENGONTROLAN DAN PENGAWASAN SISTEM PENERANGAN GEDUNG (PERANGKAT LUNAK)

29 / 2006 / EL
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2015-11-18 09:21:40
Oleh : Arif Syarifuddin Anshari (03311019), Polban (arif_anshari@yahoo,com)
Dibuat : 2006-12-28, dengan 1 file

Keyword : Cimplicity HMI, Sistem Penerangan Gedung, Simulasi Pengontrolan, Pengawasan, PLC

ABSTRAK




Sistem HMI (Human Machine Interface) adalah perangkat yang dapat mengontrol dan memonitoring kinerja sistem yang efektif dan efisien, serta kinerja yang maksimal.




Oleh karena itu dalam tugas akhir ini penulis membuat perancangan dan pemograman pengontrolan dan pengawasan sistem penerangan gedung berbasis HMI, dimana penulis mengambil penerangan di gedung Braga City Walk Bandung untuk mendukung dalam tugas akhir ini. Penulis berharap hasil perancangan yang telah dilakukan dapat digunakan untuk perbaikan atau masukan ditempat dimana penulis melaksanakan tugas akhir.

Deskripsi Alternatif :

ABSTRAK




Sistem HMI (Human Machine Interface) adalah perangkat yang dapat mengontrol dan memonitoring kinerja sistem yang efektif dan efisien, serta kinerja yang maksimal.




Oleh karena itu dalam tugas akhir ini penulis membuat perancangan dan pemograman pengontrolan dan pengawasan sistem penerangan gedung berbasis HMI, dimana penulis mengambil penerangan di gedung Braga City Walk Bandung untuk mendukung dalam tugas akhir ini. Penulis berharap hasil perancangan yang telah dilakukan dapat digunakan untuk perbaikan atau masukan ditempat dimana penulis melaksanakan tugas akhir.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
OrganisasiPolban
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Toto Tohir, MT; Dwi Septiyanto, Drs.,ST, Editor:

Download...