Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Elektro > Program Studi Teknik Telekomunikasi > 2006
PENGEMBANGAN REMOTE CONNECTION PADA LAN
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2015-11-18 09:21:37
Oleh : Erik Nugi Ginanjar (03321019), Polban
Dibuat : 2006-10-11, dengan 1 file
Keyword : Remote Connection, Remote Access, Remote Administrator, Desktop, GUI
ABSTRAK
Dalam era teknologi ini, batasan waktu dan ruang telah dapat diatasi sedikit demi sedikit. Sama halnya dengan keterbatasan menggunakan fasilitas dan kenyamanan memakai komputer yang tidak sesuai dengan kebiasaan pribadi di komputer rumah. Hal ini menimbulkan keinginan bekerja dimanapun serasa di rumah. Dan solusinya adalah Remote Connection. Remote Connection adalah aktivitas remote access bersifat GUl, yang memungkinkan user mengendalikan komputer lain disertai tampilan dekstop. Berbeda dengan saingannya Remote Administrator, Remote Connection mampu menampilkan dekstop beresolusi 1024x768 True Colors, pada akhirnya membuat user semakin nyaman dalam menggunakannya. Sehingga, batasan waktu dan ruang tidak lagi menjadi kendala dalam bekerja menggunakan komputer di tempat yang tidak diinginkan.
ABSTRAK
Dalam era teknologi ini, batasan waktu dan ruang telah dapat diatasi sedikit demi sedikit. Sama halnya dengan keterbatasan menggunakan fasilitas dan kenyamanan memakai komputer yang tidak sesuai dengan kebiasaan pribadi di komputer rumah. Hal ini menimbulkan keinginan bekerja dimanapun serasa di rumah. Dan solusinya adalah Remote Connection. Remote Connection adalah aktivitas remote access bersifat GUl, yang memungkinkan user mengendalikan komputer lain disertai tampilan dekstop. Berbeda dengan saingannya Remote Administrator, Remote Connection mampu menampilkan dekstop beresolusi 1024x768 True Colors, pada akhirnya membuat user semakin nyaman dalam menggunakannya. Sehingga, batasan waktu dan ruang tidak lagi menjadi kendala dalam bekerja menggunakan komputer di tempat yang tidak diinginkan.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | Polban |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing: Hertog Nugroho,Ph.D; Usman B. Hanafi,Ir, Editor:
Download...
File : 07-2006-TC.pdf
(484456 bytes)