Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Elektro > Program Studi Teknik Listrik > 2005

STUDI INSTALASI LISTRIK DI STADION SEPAK BOLA SI JALAK HARUPAT SOREANG

Tugas Akhir, 02 / 2005 / EL
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2015-11-18 09:21:35
Oleh : Feriyana Firmansah (02312010), Polban
Dibuat : 2006-08-16, dengan 1 file

Keyword : Instalasi Listrik, Instalasi Penerangan

ABSTRAK




Stadion sepak bola merupakan sarana olahraga yang hanya menggunakan penerangan pada waktu-waktu tertentu seperti pada malam hari dan pada saat langit mendung, maka dari itu diperlukan jenis lampu yang mempunyai tingkat luminasi yang tinggi yang dipancarkan keseluruh sudut lapangan tanpa menyilaukan para pengguna, dan juga harus memiliki sistem proteksi yang baik sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Maka dalam proyek ini akan dilakukan suatu pembahasan mengenai instalasi penerangan dan sistem pengamanan pada suatu stadion sepak bola. Sehingga dengan menganalisa dan mengevaluasi dan hasil perhitungan dan data sesungguhnya dapat di bandingkan mengenai perhitungan intensitas penerangan rata-rata, perhitungan jumlah lampu, menentukan jenis penghantar, perhitungan Bare Conductor (BC), perhitungan susut tegangan, perhitungan nilai pengaman, perhitungan kapasitas pemutusan (breaking capacity) serta perhitungan perbaikan faktor daya.

Deskripsi Alternatif :

ABSTRAK




Stadion sepak bola merupakan sarana olahraga yang hanya menggunakan penerangan pada waktu-waktu tertentu seperti pada malam hari dan pada saat langit mendung, maka dari itu diperlukan jenis lampu yang mempunyai tingkat luminasi yang tinggi yang dipancarkan keseluruh sudut lapangan tanpa menyilaukan para pengguna, dan juga harus memiliki sistem proteksi yang baik sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Maka dalam proyek ini akan dilakukan suatu pembahasan mengenai instalasi penerangan dan sistem pengamanan pada suatu stadion sepak bola. Sehingga dengan menganalisa dan mengevaluasi dan hasil perhitungan dan data sesungguhnya dapat di bandingkan mengenai perhitungan intensitas penerangan rata-rata, perhitungan jumlah lampu, menentukan jenis penghantar, perhitungan Bare Conductor (BC), perhitungan susut tegangan, perhitungan nilai pengaman, perhitungan kapasitas pemutusan (breaking capacity) serta perhitungan perbaikan faktor daya.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
OrganisasiPolban
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Trisnawiyana, SST; Prih Sumardjati, Drs, Editor:

Download...