Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Refrigerasi dan Tata Udara > Program Studi Teknik Refrigerasi dan Tata Udara > 2006

RANCANG BANGUN PORTABLE ICE CUBE MAKER

61 / 2006 / RA
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2015-11-18 09:21:38
Oleh : Ilham Nurrosid (03211052), Polban
Dibuat : 2006-11-13, dengan 1 file

Keyword : Portable Ice Cube Maker

ABSTRAK




Ice Cube Maker adalah mesin pembuat es batu berbentuk kubus, untuk penyegar minuman yang di aplikasikan di hotel-hotel, restoran, dan kafe. Pada tugas akhir kali ini dilakukan rancang bangun mesin Portable Ice Cube Maker mesin Ice Cube Maker dengan ukuran yang portable, dengan ukuran dimensi 60 x 55 x 60 mm. Konstruksi rangka dibuat portable agar lebih efisien, ringkas, dan ringan. Dari hasil pengujian mesin Portable Ice Cube Maker ini diperoleh massa es yang terbentuk untuk satu kali panen seberat 0,185 kg yang dihasilkan oleh cetakan sebanyak 12 cetakan. Untuk pemilihan kompresor penulis menggunakan kompresor 1/8 HP, dengan menghitung beban pendingin terlebih dahulu.

Deskripsi Alternatif :

ABSTRAK




Ice Cube Maker adalah mesin pembuat es batu berbentuk kubus, untuk penyegar minuman yang di aplikasikan di hotel-hotel, restoran, dan kafe. Pada tugas akhir kali ini dilakukan rancang bangun mesin Portable Ice Cube Maker mesin Ice Cube Maker dengan ukuran yang portable, dengan ukuran dimensi 60 x 55 x 60 mm. Konstruksi rangka dibuat portable agar lebih efisien, ringkas, dan ringan. Dari hasil pengujian mesin Portable Ice Cube Maker ini diperoleh massa es yang terbentuk untuk satu kali panen seberat 0,185 kg yang dihasilkan oleh cetakan sebanyak 12 cetakan. Untuk pemilihan kompresor penulis menggunakan kompresor 1/8 HP, dengan menghitung beban pendingin terlebih dahulu.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
OrganisasiPolban
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Apip Badarudin, MT; Rudi Rustandi, ST, Editor:

Download...