Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Konversi Energi > Program Studi Teknik Konversi Energi > 2007

PENGUJIAN LAMPU FLUORESCENT JENIS PL DENGAN MENGGUNAKAN BEBERAPA MERK BALAST MAGNETIK UNTUK MENGETAHUI KESESUAIAN TERHADAP SPESIFIKASI TEKNIS

06 / 2007 / TE
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2017-04-11 10:03:22
Oleh : Eka Kriswahyudi (04221057), Polban (Eka_Krish@yahoo.com)
Dibuat : 2007-12-11, dengan 1 file

Keyword : Lampu Flourescent

ABSTRAK





Pada tahun 1991 pemerintah melalui Keputusan Presiden No. 42 Tentang Konversi Energi menghimbau masyarakat agar melakukan penghematan listrik. Hal ini didasarkan pada kebutuhan listrik yang terus meningkat sedangkan pasokan listrik terbatas. Salah satu upaya yang dilakukan pemerintah dalam merealisasikan hal tersebut adalah dengan menyarankan kepada masyarakat untuk menggunakan lampu hemat energi. Lampu jenis fluorescent adalah termasuk lampu hemat energi. Salah satu tipe lampu fluorescent adalah PL. Untuk menstabilkan arus yang masuk pada lampu, maka dipasang balast. Balast magnetik merupakan salah satu jenis balast yang tersedia dipasaran. Berbagai produsen dengan merk yang berbeda menawarkan produknya kepada masyarakat dengan mengklaim bahwa balast magnetik yang dijual merupakan produk terbaik. Oleh karena itu, tujuan pengujian ini adalah untuk mengetahui dan membandingkan performansi 5 merk balast magnetik lampu fluorescent jenis PL yang beredar di pasaran. Selain itu, pengujian ini dilakukan untuk mengetahui kesesuaian terhadap spesifikasi teknis balast yang direkomendasikan oleh perusahaan.

Deskripsi Alternatif :

ABSTRAK





Pada tahun 1991 pemerintah melalui Keputusan Presiden No. 42 Tentang Konversi Energi menghimbau masyarakat agar melakukan penghematan listrik. Hal ini didasarkan pada kebutuhan listrik yang terus meningkat sedangkan pasokan listrik terbatas. Salah satu upaya yang dilakukan pemerintah dalam merealisasikan hal tersebut adalah dengan menyarankan kepada masyarakat untuk menggunakan lampu hemat energi. Lampu jenis fluorescent adalah termasuk lampu hemat energi. Salah satu tipe lampu fluorescent adalah PL. Untuk menstabilkan arus yang masuk pada lampu, maka dipasang balast. Balast magnetik merupakan salah satu jenis balast yang tersedia dipasaran. Berbagai produsen dengan merk yang berbeda menawarkan produknya kepada masyarakat dengan mengklaim bahwa balast magnetik yang dijual merupakan produk terbaik. Oleh karena itu, tujuan pengujian ini adalah untuk mengetahui dan membandingkan performansi 5 merk balast magnetik lampu fluorescent jenis PL yang beredar di pasaran. Selain itu, pengujian ini dilakukan untuk mengetahui kesesuaian terhadap spesifikasi teknis balast yang direkomendasikan oleh perusahaan.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
OrganisasiPolban
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Sapto Prajogo, Ir, Editor:

Download...