Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Konversi Energi > Program Studi Teknik Konversi Energi > 2006

PENGARUH VARIASI BEBAN GENERATOR LISTRIK TERHADAP EFISIENSI BOILER (STUDI KASUS DI PJB UP MUARA KARANG)

53 / 2006 / TE
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2017-04-11 10:03:21
Oleh : Rike Eka Fitriasari (03222016), Polban
Dibuat : 2007-06-19, dengan 1 file

Keyword : Boiler, Generator

ABSTRAK






Boiler merupakan salah satu bagian utama sistem pembangkit listrik yang berfungsi untuk memproduksi uap. Uap digunakan untuk memutar turbin yang dikopel dengan generator. Generator mengubah energi mekanis yang dihasilkan poros turbin menjadi energi listrik. Di PLTU Muara Karang, energi listrik disalurkan padsa konsumen listrik mengikuti tingkat kebutuhan daya yang digunakan. Kemampuan pembangkit listrik memenuhi penggunaan listrik konsumen merupakan beban generator. Nilai beban generator yang bervariasi akan mempengaruhi kinerja boiler. Kinerja boiler ditunjukkan dengan nilai efisiensinya. Pada beban generator maksimum yaitu 84 MW diperoleh efisiensi boiler 88,64% sedangkan pada beban minimum yaitu 53 MW diperoleh efisiensi sebesar 70,17 %.

Deskripsi Alternatif :

ABSTRAK






Boiler merupakan salah satu bagian utama sistem pembangkit listrik yang berfungsi untuk memproduksi uap. Uap digunakan untuk memutar turbin yang dikopel dengan generator. Generator mengubah energi mekanis yang dihasilkan poros turbin menjadi energi listrik. Di PLTU Muara Karang, energi listrik disalurkan padsa konsumen listrik mengikuti tingkat kebutuhan daya yang digunakan. Kemampuan pembangkit listrik memenuhi penggunaan listrik konsumen merupakan beban generator. Nilai beban generator yang bervariasi akan mempengaruhi kinerja boiler. Kinerja boiler ditunjukkan dengan nilai efisiensinya. Pada beban generator maksimum yaitu 84 MW diperoleh efisiensi boiler 88,64% sedangkan pada beban minimum yaitu 53 MW diperoleh efisiensi sebesar 70,17 %.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
OrganisasiPolban
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Cecep Slamet Abadi, ST, Editor:

Download...