Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Elektro > Program Studi Teknik Listrik > 2006
RANCANG BANGUN ALAT PEMILIH PEMBEBANAN OTOMATIS (APPO) SEBAGAI PENGAMAN BEBAN 1 FASA PADA PELANGGAN 3 FASA
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2015-11-18 09:21:40
Oleh : Sumaryo (02313023), Polban
Dibuat : 2007-01-18, dengan 1 file
Keyword : Sistem 3 Fasa, Alat Pemilih Pembebanan Otomatis, PEngaman Beban
ABSTRAK
Pelanggan sistem tiga fasa tegangan rendah yang di suplai dari perusahaan listrik negara (PLN) kadang dihadapkan dengan keadaan yang tidak di inginkan, yaitu hilangnya tegangan pada salah satu fasa dari sistem tiga fasa tersebut. Dampak dan kondisi ini dapat menyebabkan bebagai kerugian, baik bagi PLN maupun pelanggan. Untuk menanggulangi berbagai dampak dan keadaan seperti dijelaskan di atas, pelanggan menggunakan catu daya cadangan atau uninterruptible power supply (UPS). Kedua kemungkinan tersebut tentunya perlu dipertimbangkan dengan matang karena bila gangguan yang terjadi berlangsung relatif lama, akan membutuhkan biaya yang relatif besar baik untuk investasi peralatan maupun selama operasional dan perawatannya.
Dalam tugas akhir ini, dicoba sebuah alat yang dapat menanggulangi berbagai kekurangan pada alat catu daya cadangan maupun UPS, bila terjadi gangguan listrik pada salah satu fasanya. Adapun slat yang dikembangkan menggunakan metode pengalihan jalur pembebanan pada fasa yang tidak terganggu, dengan alasan tersebut maka alat yang dibuat di beri istilah: "Alat Pemilih Pembebanan Otomatis" atau disingkat APPO. Mode operasi yang diterapkan pada alat yang dibuat, yaitu mode Semiautomatik dan Automatik.
Dari hasil yang telah diperoleh selama pengujian, APPO yang dibuat secara umum telah dapat bekerja sesuai dengan spesifikasi yang direncanakan, namum demikian untuk dapat digunakan secara masal, masih perlu bebagai peyempurnaan.
ABSTRAK
Pelanggan sistem tiga fasa tegangan rendah yang di suplai dari perusahaan listrik negara (PLN) kadang dihadapkan dengan keadaan yang tidak di inginkan, yaitu hilangnya tegangan pada salah satu fasa dari sistem tiga fasa tersebut. Dampak dan kondisi ini dapat menyebabkan bebagai kerugian, baik bagi PLN maupun pelanggan. Untuk menanggulangi berbagai dampak dan keadaan seperti dijelaskan di atas, pelanggan menggunakan catu daya cadangan atau uninterruptible power supply (UPS). Kedua kemungkinan tersebut tentunya perlu dipertimbangkan dengan matang karena bila gangguan yang terjadi berlangsung relatif lama, akan membutuhkan biaya yang relatif besar baik untuk investasi peralatan maupun selama operasional dan perawatannya.
Dalam tugas akhir ini, dicoba sebuah alat yang dapat menanggulangi berbagai kekurangan pada alat catu daya cadangan maupun UPS, bila terjadi gangguan listrik pada salah satu fasanya. Adapun slat yang dikembangkan menggunakan metode pengalihan jalur pembebanan pada fasa yang tidak terganggu, dengan alasan tersebut maka alat yang dibuat di beri istilah: "Alat Pemilih Pembebanan Otomatis" atau disingkat APPO. Mode operasi yang diterapkan pada alat yang dibuat, yaitu mode Semiautomatik dan Automatik.
Dari hasil yang telah diperoleh selama pengujian, APPO yang dibuat secara umum telah dapat bekerja sesuai dengan spesifikasi yang direncanakan, namum demikian untuk dapat digunakan secara masal, masih perlu bebagai peyempurnaan.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | Polban |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing: Yusuf Sofyan, MT; Hasan Surya, MT, Editor:
Download...
File : 58-2006-EL-KERMA.pdf
(508500 bytes)