Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Akuntansi > Program Studi Keuangan & Perbankan > 2017
Pengaruh Cadangan Kerugian Penurunan Nilai (CKPN) Terhadap Net Interest Margin (NIM) Studi Kasus PT Bank Central Asia, Tbk (BCA) Tahun 2002-2017
The Effect of Loss Spare Reduction Value (CKPN) towards Net Interest Margin (NIM) Case study PT Bank Central Asia,Tbk year 2002-2017
Tugas Akhir, 052 / 2017 / KPNUndergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2018-02-14 11:22:59
Oleh : Sabar Hasiholan Manalu - 145121054 (hasiholanmanalu.p@gmail.com)
Dibuat : 2018-02-14, dengan 4 file
Keyword : Bank, Cadangan Kerugian Penurunan Nilai, Net Interest Margin
Subjek : Bank, Loss Spare Reduction Value, Net Interest Margin
Pengaruh Cadangan Kerugian Penurunan Nilai(CKPN) terhadap Net Interest Margin(NIM) studi kasus tahun 2002-2017 pada PT.Bank Central Asia, Tbk (BCA) Cadangan Kerugian Penurunan Nilai merupakan cadangan yang dibentuk oleh suatu Bank, Cadangan ini dibentuk untuk menghadapi terjadinya suatu risiko atas penyaluran dana dan penanaman dana pada aktiva produktif kredit, surat berharga, dan lainnya yang dilakukan oleh Bank. Jumlah persentase atas pembentukan (CKPN) pada suatu bank, ditentukan berdasarkan ketentuan oleh pihak yang berwenang dan persentase CKPN memiliki ukuran pada masing-masing bank. Jika persentase CKPN mengalami peningkatan maka hal ini akan berpengaruh terhadap perolehan pendapatan laba bersih atau NIM, akibatnya dana sebagai modal dialokasikan pihak bank sebagai cadangan atas aktiva produkif yang dapat menimbulkan kerugian bagi bank. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis apakah terdapat pengaruh variabel inpenden terhadap variabel dependen, dan jika asumsi ini berpengaruh berapa besar pengaruh antara kedua variabel ini. Dalam penelitian ini menggunakan analisis deskriptif dan statistik, dimana analisis data menggunakan regresi linear sederhana dengan alat uji SPSS pada CKPN terhadap NIM. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengaruh (CKPN) terhadap (NIM) berpengaruh secara signifikan, dimana uji hasil korelasi sederhana (r) didapat koefisien korelasi antara dua variabel ini sebesar 0.767, angka ini menunjukkan bahwa terjadi hubungan yang kuat antara (CKPN) dengan (NIM). Uji t menunjukkan tingkat signifikansi α = 5%, hasil uji korelasi sederhana bahwa nilai signifikansi (0.000 < 0,05) angka ini menunjukkan hubungan yang positif, maka variabel CKPN secara parsial berpengaruh signifikan terhadap NIM. Kata kunci: Bank, Cadangan Kerugian Penurunan Nilai, Net Interest Margin.
Deskripsi Alternatif :The Effect Of Loss Spare Reduction Value (CKPN) towards Net Interest Margin(NIM); case study in 2002-2017 PT.Bank Central Asia,Tbk (BCA) Loss spare reduction value is a spare that formed by a bank, this spare formed to face the risk of fund distribution and investment on credit productive assets, valuable letter and others doing by the bank. Percentage number of forming Loss Spare reduction value in a bank determined based on stipulation by the authority and the percentage of loss spare reduction value has own measure at each bank. If the percentage of CKPN increased, it will be influential towards the acquisition of pure profit income or NIM, finally, fund as a capital allocated by the bank as the spare of productive asset that make the bank harmed. The aim of this research is to analyze whether independent variable influential towards dependent variable, and if this assumption is influential, how much the influence between them. This research used descriptive and statistic analysis, where data analysis used simple linear regression with SPSS as the test instrument on CKPN towards NIM. The result of this research show that loss spare reduction value (CKPN) Significantly influential towards Net Interest Margin (NIM), where simple correlation test result (r) obtained coefficient of correlation between two variable namely 0,767, this number show the strong relation between CKPN and NIM. t test show the level of significance α = 5%, simple correlation test result show that the value of significance (0.000 < 0,05 , this number show the positive relation, so partially, CKPN influential towards NIM significantly. Keywords: Bank, Loss Spare Reduction Value, Net Interest Margin.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing: Fatmi Hadiani, S.E., M.E., Editor: Erlin Arvelina
Download...
File : KELENGKAPAN TA - 145121054.pdf
(194910 bytes)
File : BAB 1 - 145121054.pdf
(160556 bytes)
File : BAB 2 - 145121054.pdf
(241459 bytes)
File : BAB 5 - 145121054.pdf
(103273 bytes)