Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Akuntansi > Program Studi Keuangan & Perbankan > 2018

Pengaruh Realisasi Anggaran Biaya Produksi terhadap Laba (Studi Kasus pada PT PINDAD (Persero) Periode 2011-2017)

The Influence of Realization on Production Cost Budget towards Profit (A Case Study of PT Pindad in the period 2011-2017)

Tugas Akhir, 026 / 2018 / KPN
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2020-02-06 08:44:53
Oleh : Salsabila Arivansyah Putri (salsabila.arivansyah98@gmail.com )
Dibuat : 2019-07-23, dengan 4 file

Keyword : Realisasi Anggaran Biaya Produksi, Laba, PT Pindad
Subjek : Realization of Production Cost Budget, Profit, PT Pindad

ABSTRAKSI Memperoleh laba yang sebesar – besarnya dengan menekan biaya sekecil-kecilnya adalah tujuan suatu perusahaan. Laba adalah sumber perusahaan untuk menjaga kelangsungan hidupnya, maka dari itu perusahaan diwajibkan untuk mengendalikan juga mengawasi anggaran biaya produksinya, karna jika dapat menekan biaya produksi seminimal mungkin maka perusahaan akan bisa membuat laba menjadi optimal. Dalam penelitian ini penulis bertujuan untuk melihat pengaruh dari Realisasi Anggaran Biaya Produksi terhadap Laba Studi Kasus pada PT Pindad pada periode 2011-2017. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif. Variabel independennya adalah Realisasi Anggaraan Biaya Produksi sedangkan variabel dependen dalam penelitian ini adalah Laba Perusahaan. Dalam penelitian ini digunakan software berupa SPSS for Windows versi 20 dan dianalisis menggunakan regresi linear sederhana. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Realisasi anggaran biaya produksi berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap Laba. Kata Kunci : Realisasi Anggaran Biaya Produksi, Laba, PT Pindad

Deskripsi Alternatif :

ABSTRACT Earn profits as much as possible by minimizing costs is the goal of a company. Profit is the source of the company to maintain its survival, therefore the company is required to control also oversee the budget of production costs, because if it can reduce the cost of production to a minimum then the company will be able to make the profit to be optimal. In this study the authors aim is to see the Influence of Realization on Production Cost Budget towards Profit: A Case Study of PT Pindad in the period 2011-2017. The method used is quantitative method. Independent variable in this study is the Realization of Production Cost Fee while the dependent variable is the Company Profit. This study used SPSS software for Windows version 20 and analyzed by using simple linear regression. The results of this study indicated that the realization of production cost budget has a negative and insignificant effect on Profit. Keywords: Realization of Production Cost Budget, Profit, PT Pindad

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Radia Purbayati, S.E., MAB., Editor: Mahasiswa Kompen

Download...