Path: Top > Terbitan/Publikasi Institusi Lain > Majalah Ilmiah Terakreditasi LIPI > Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) > Forum Fungsional Balai Besar Teknologi Kekuatan Struktur (B2TKS) > Material Komponen dan Konstruksi > Volume 10 Nomor 1 Juni 2010

Pemeriksaan Kualitas dan Kekuatan Beton Perkerasan Jalan

Publication from JBPTPPOLBAN / 2013-06-24 17:54:24
Oleh : Sudarmandi
Dibuat : 2012-04-19, dengan 0 file

Keyword : perkerasan jalan, kualitas betin, kekuatan beton, uji kecepatan pulsa ultrasonik, rebound hammer test, uji tekan sampel core drill

Jalan raya memiliki fungsi yang sangat penting. Oleh karena itu, pembangunan jalan raya yang berkualitas harus selalu mejadi target setiap pihak yang terlibat. Pada saat ini beton banyak digunakan sebagai perkerasan jalan. Untuk mendapatkan perkerasan beton semen yang bermutu baik, maka setelah didesain secara benar, dalam pelaksanaan konstruksinya pun harus dilakukan secara baik. Dalam penggunaan, seringkali terjadi bahwa dalam jangka waktu yang diharapkan belum terjadi kerusakan, tetapi ternyata sudah mulai terjadi kerusakan. Oleh karena itu, setelah pelaksanaan konstruksi selesai sangat perlu dilakukan pemeriksanaan kualitas dan kekuatan beton untuk memverifikasi bahwa perkerasan jalan yang dibangun sudah sesuai dengan persyaratan. Pada makalah ini disampaikan studi kasus pemeriksaan kualitas dan kekuatan beton perkerasan jalan pada Jalan Raya C-C. Metode yang digunakan adalah uji kecepatan pulsa ultrasonik, rebound hammer test, dan uji tekan sampel core dtill. Hasil pemeriksaan menunjukkan bahwa 91,67% beton pada Jalan Raya C-C termasuk dalam kategori kualitas Baik. Kuat tarik lentur beton pada Jalan Raya C-C sebesar 38,87 kg/cm². Nilai tersebut memenuhi persyaratan Pd T-14-2003 yang mensyaratkan kuat tarik lentur beton sebesar 30-50 kg/cm².

Deskripsi Alternatif :

.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Editor: Idayu Gemalia