Path: Top > Journal Politeknik Negeri Bandung > Jurusan Teknik Sipil > POTENSI > Volume 7 Nomor 1 Maret 2005

Usaha Meningkatkan Sifat Rheologi Aspal dengan Beberapa Macam Bahan Tambah yang Beredar Dipasaran Saat Ini

Journal from JBPTPPOLBAN / 2012-03-13 11:25:55
Oleh : Tjitjik Wasiah Surosso ; Nursyafril
Dibuat : 2012-03-13, dengan 0 file

Keyword : bahan tambah aspal, titik lembek, pelapukan

Banyaknya beredar bahan tambah untuk memperbaiki sifat rheologi aspal, terutama dalam menaikkan kepekaan aspal terhadap temperatur khususnya untuk menaikkan titik lembek aspal sehingga perkerasan akan dapat tahan terhadap temperatur tinggi, kiranya perlu dilakukan pengkajian bahan tambah terhadap aspal antara lain Asbuton, Gisonit, Fixonite, Petrosin. Selanjutnya dilakukan pengujian pelapukan jangka pendek stimulasi laboratorium dengan alat Rolling Thin Film Oven Test (RTFOT) dan pelapukan jangka panjang stimulasi laboratorium dengan alat Pressure Aging Vessel (P.A.V) stimulasi laboratorium. Dari hasil pengkajian disimpulkan bahwa pemilihan bahan tambah harus berdasarkan sifat apa yang perlu diperbaiki sehingga diperoleh hasil yang optimum.

Deskripsi Alternatif :

.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Editor: Idayu Gemalia