Path: Top > Tugas Akhir - D3 > 2017 > Jurusan Akuntansi > Program Studi Keuangan & Perbankan > 2021

Prediksi Kebangkrutan Menggunakan Altman Z-Score Modifikasi Komparasi Antara Perusahaan Terbesar Dan Terkecil Pada Sub Sektor Tekstil Dan Garmen Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2019

Bankruptcy Prediction Using Altman Z-Score Modification Of The Comparison Between The Largest And Smallest Companies In The Textile And Garment Sub Sector On The Indonesia Stock Exchange, 2015-2019

Tugas Akhir, 057 / 2021 / KPN
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2023-05-15 15:53:06
Oleh : Widi Julianti - 185121062 (widi.julianti.kpn18@polban.ac.id)
Dibuat : 2023-05-15, dengan 4 file

Keyword : Perbandingan Perdiksi Kebangkrutan, Altman Z-Score Modifikasi
Subjek : Bankruptcy Prediction Comparison, Altman Z-Score Modification

Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui bagaimana perbandingan prediksi kebangkrutan pada PT Argo Pantes Tbk & PT Sri Rejeki Isman Tbk tahun 2015-2019, dengan indikator perbandingan adalah total aset. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah penelitian dekstriptif dengan pendekatan kuantitatif dan data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan yang diterbitkan oleh PT Argo Pantes Tbk tahun2015-2019 & laporan keuangan PT Sri Rejeki Isman Tbk tahun 2015-2019. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Altman Z-Score Modifikasi yang menggunakan empat variable rasio yaitu Modal Kerja terhadap Total Aset (X1), Laba Ditahan terhadap Total Aset (X2), EBIT terhadap Total Aset (X3), dan Nilai Buku Ekuitas terhadap Nilai Buku Hutang (X4). Hasil penelitian menunjukkan bahwa selama periode 2015-2019 (5 tahun) perusahaan yang memiliki nilai asset kecil (PT Argo Pantes Tbk) cenderung berpotensi mengalami kebangkrutan atau berada dalam kondisi distress di bandingkan dengan perusahaan yang memiliki nilai aset besar (PT Sri Rejeki Isman Tbk), Kondisi tersebut disebabkan karena rendahnya rasio keuangan yan dimiliki oleh PT Argo Pantes Tbk dan perlu adanya tindak lanjut untuk menangani masalah tersebut supaya perusahaan terhindar dari resiko kebangkrutan. Kata Kunci: Perbandingan Perdiksi Kebangkrutan, Altman Z-Score Modifikasi.

Deskripsi Alternatif :

This study aims to find out how the comparison of bankruptcy predictions at PT Argo Pantes Tbk & PT Sri Rejeki Isman Tbk for the 2015-2019 period, with the comparison indicator being total assets. The method used in this study is descriptive research with a quantitative approach and the data used are secondary data obtained from the financial statements published by PT Argo Pantes Tbk for the 2015-2019 period & the financial statements of PT Sri Rejeki Isman Tbk for the 2015-2019 period. The analytical technique used in this study is the Modified Altman Z-Score method that uses four ratio variables, namely Working Capital to Total Assets (X1), Retained Earnings to Total Assets (X2), EBIT to Total Assets (X3), and Book Value of Equity. to Book Value of Debt (X4). The results showed that during the 2015-2019 period (5 years) companies with small asset values (PT Argo Pantes Tbk) tended to have the potential to experience bankruptcy or were in distress compared to companies with large asset values (PT Sri Rejeki Isman Tbk). This condition is caused by the low financial ratios owned by PT Argo Pantes Tbk and the need for follow-up to deal with the problem so that the company avoids the risk of bankruptcy. Keywords: Bankruptcy Prediction Comparison, Altman Z-Score Modification.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Dr. Drs. Muhamad Umar Mai, M.Si., Editor: Erlin Arvelina

Download...