Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Teknik Sipil > Program Studi Konstruksi Sipil > 2004
REVITALISASI LAHAN KOSONG POLBAN DI LINGKUNGAN PEMUKIMAN RUMDIN POLBAN UNTUK KOMERSIL DAN AKSES JALANNYA
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2015-11-18 09:21:29
Oleh : Ommar Yusak (01112020), Polban
Dibuat : 2004, dengan 1 file
Keyword : Lahan, Revitalisasi
ABSTRAK
Pada umumnya di kota-kota besar perencanaan suatu lahan sangatlah penting. Kebutuhan masyarakat akan suatu sarana kebutuhan di tempat mereka sering kali menimbulkan perubahan tatanan kota demi mencukupi kebutuhan akan sarana tersebut. Sifat konsumtif yang cenderung dimiliki oleh masyarakat perkotaan seringkali menjadi pertimbangan untuk di buatnya suatu sarana kebutuhan, seperti mall, sarana olahraga, sarana hiburan dan lain sebagainya. Permasalahan yang seringkali timbul adalah lahan untuk pembangunan suatu sarana kebutuhan tersebut seringkali tidak ada dikarenakan padatnya daerah perkotaan. Suatu lahan kosong yang mempunyai nilai manfaat yang tinggi, seperti lahan POLBAN di pernukiman Rumdin POLBAN desa Sariwangi bisa diolah untuk dibangun sarana kebutuhan masyarakat sekitar. Perencanaan lahan POLBAN didapatkan berdasarkan dari pendapat masyarakat sekitar mengenai sarana-sarana kebutuhan mereka yang terasa belum mencukupi didaerah tersebut. Perencanaan layout berdasarkan ketentuan standar yang ada mengenai akses jalan, sarana parkir, trotoar dan sarana pelengkap lainnya dan juga lahan yang tersedia. Berdasarkan analisa yang dilakukan dan juga pertimbangan-pertimbangan dari berbagai pihak, didapat dua alternatif untuk perencanaan layout lahan POLBAN tersebut.
ABSTRAK
Pada umumnya di kota-kota besar perencanaan suatu lahan sangatlah penting. Kebutuhan masyarakat akan suatu sarana kebutuhan di tempat mereka sering kali menimbulkan perubahan tatanan kota demi mencukupi kebutuhan akan sarana tersebut. Sifat konsumtif yang cenderung dimiliki oleh masyarakat perkotaan seringkali menjadi pertimbangan untuk di buatnya suatu sarana kebutuhan, seperti mall, sarana olahraga, sarana hiburan dan lain sebagainya. Permasalahan yang seringkali timbul adalah lahan untuk pembangunan suatu sarana kebutuhan tersebut seringkali tidak ada dikarenakan padatnya daerah perkotaan. Suatu lahan kosong yang mempunyai nilai manfaat yang tinggi, seperti lahan POLBAN di pernukiman Rumdin POLBAN desa Sariwangi bisa diolah untuk dibangun sarana kebutuhan masyarakat sekitar. Perencanaan lahan POLBAN didapatkan berdasarkan dari pendapat masyarakat sekitar mengenai sarana-sarana kebutuhan mereka yang terasa belum mencukupi didaerah tersebut. Perencanaan layout berdasarkan ketentuan standar yang ada mengenai akses jalan, sarana parkir, trotoar dan sarana pelengkap lainnya dan juga lahan yang tersedia. Berdasarkan analisa yang dilakukan dan juga pertimbangan-pertimbangan dari berbagai pihak, didapat dua alternatif untuk perencanaan layout lahan POLBAN tersebut.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | JBPTPPOLBAN |
Organisasi | Polban |
Nama Kontak | Erlin Arvelina |
Alamat | Jl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga |
Kota | Bandung |
Daerah | Jawa Barat |
Negara | Indonesia |
Telepon | 022 201 3789 ext. 168, 169, 239 |
Fax | 022 201 3889 |
E-mail Administrator | erlin.arvelina@polban.ac.id |
E-mail CKO | erlin.arvelina@polban.ac.id |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing : Asep Sundara, MT, Editor:
Download...
File : 31-2004-KS-SI.pdf
(269720 bytes)