Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Administrasi Niaga > Program Studi Manajemen Pemasaran > 2015

Perancangan Program Komunikasi Pemasaran Online Untuk Membentuk Buzz Marketing Di Radio Ninetyniners Bandung

Designing of Online Marketing Communication Program to Create Buzz Marketing in Ninetyniners Radio Bandung

Tugas Akhir, 063 / 2015 / MPE
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2018-05-28 09:52:56
Oleh : Sevtin Wahyu Pratama - 115231058 (sevtinwprtm@gmail.com)
Dibuat : 2018-05-28, dengan 4 file

Keyword : Pemasaran, Pemasaran Lisan, Program Komunikasi Pemasaran Online
Subjek : Marketing, Buzz Marketing, Online Marketing Communication Program

Menurut para ahli teori dan praktisi, "Pemasaran lisan" telah dipertimbangkan sebagai suatu strategi alternatif untuk menciptakan preferensi dan kebutuhan antara calon pelanggan selama beberapa tahun kebelakang. Media sosial sebagai perantara dari desas desus telah memberikan keungtungan bagi perusahaan. Perusahaan yang berencana untuk menggunakan media sosial online sebagai sarana dari usaha pemasaran lisan ini pasti akan menghadapi tantangan untuk memperoleh respon positif dari media massa serbaguna dan pengguna yang hampir tidak terkendali ini (Mangold dan Faulds 2009). Begitu pula dengan 99ers Radio Bandung yang membutuhkan pengetahuan terkait strategi yang efektif dalam memanfaatkan media ini. Sebagai solusi, studi ini berfokus pada penggunaan media sosial dan mengusulkan program komunikasi pemasaran online yang aplikatif guna stimulus respon positif dari upaya pemasaran lisan yang perusahaan lakukan melalui media sosial. Penelitian ini dilakukan terhadap tigabelas konsumen dengan metode diskusi kelompok terfokus dan wawancara terhadap ahli di bisnis online. Hasil dari penelitian tersebut dianalisa menggunakan model analisis data Miles dan Hubermen. Kesimpulan dari analisis data yang dilakukan menjadi dasar untuk merancang program komunikasi pemasaran dengan judul Love in Mobbed: Ninetyniners Radio Bandung LEO (Listeners Enchantment & Optimalitation. Kata Kunci: Pemasaran, Pemasaran Lisan, Program Komunikasi Pemasaran Online.

Deskripsi Alternatif :

According to the theoreticians and practitioners, "Buzz Marketing" has been a considered as an alternative strategy of creating preference and demand among prospective customers by the theoreticians and practitioners for times past. Social media as intermediary of buzz has give an advantage for firm. Companies planning to use these online social media as a driver of their buzz marketing efforts inevitably would face the challenge of acquiring favorable response from a versatile and almost uncontrollable mass of users (Mangold and Faulds 2009). However, also with 99ers Radio Bandung that requires knowledge about an effective online marketing communication strategies. As the solution, this study focuses on the uses of the social media and also proposes an applicative program of online marketing communication to stimulus positive responses of the buzz marketing efforts of the companies through social media. This research is done over a nine customers in focus group discussion method and interviews to an expertise in online business. Conclusion of this research analysis use for the basic of consideration to create an effective online marketing communication with title Love in Moobed: Ninetyniners Radio Bandung LEO (listeners Enchantment & Optimization) Keywords: Marketing, Buzz Marketing, Online Marketing Communication Program.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Drs. Deddy Saefulloh, M.B.A., Ph.D., Editor: Erlin Arvelina

Download...