Path: Top > Tugas Akhir - D3 > Jurusan Administrasi Niaga > Program Studi Manajemen Pemasaran > 2014

Analisis Pengaruh Tata Letak Toko Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Studi Kasus BORMA Cijerah

Analysis The Influence of Store Layout Toward To Consumer Buying Decision Study Cases BORMA Cijerah

Tugas Akhir, 008 / 2014 / MPE
Undergraduate Theses from JBPTPPOLBAN / 2018-05-04 15:03:48
Oleh : Siti Anisa Hidayanti - 115231060 (anisahidayanti@gmail.com)
Dibuat : 2018-05-04, dengan 4 file

Keyword : Tata Letak Toko, Keputusan Pembelian, SPSS 20.0 (Statistical Package for Social Science)
Subjek : Store Layout, Buying Decision, SPSS (Statistical Package for Social Science)

Saat ini, banyak sekali pelaku ritel mengembangkan tokonya untuk mendapatkan keunggulan bersaing. Mereka menawarkan barang dan jasa terbaik yang tidak tanggung-tanggung kepada konsumennya. Dalam kasus ini, beberapa perusahaan ritel mengembangkan strategi pemasarannya salah satunya seperti tata letak toko, jadi berdasarkan hal tersebut penelitian ini bertujuan untuk mencari pengaruh dan hubungan dari tata letak toko terhadap keputusan pembelian di BORMA Cijerah, Bandung. Penelitian ini menggunakan penyebaran kuesioner kepada 320 responden di wilayah BORMA Cijerah. Uji validitas dan reliabilitas dilakukan dengan menggunakan media SPSS 20.0, begitupun untuk analisis deskriptif, normalitas, korelasi spearman dan regresi logistik yang menunjukkan bahwa tata letak toko mempengaruhi keputusan pembelian. Selain itu, dimensi dari tata letak toko yang paling berpengaruh terhadap keputusan pembelian adalah jarak barang dagangan dan lokasi departemen. Maka dari itu, penelitian ini menghasilkan luaran berupa desain tata letak toko BORMA Cijerah. Kata Kunci: Tata Letak Toko, Keputusan Pembelian, SPSS 20.0 (Statistical Package for Social Science).

Deskripsi Alternatif :

Recently, there are so many retailers develop in every single store to take an competitive advantages. They are offering the best product and services thorough their customer. In this case, some retail develop marketing strategy such as store layout, therefore based on term above this research is aim to find out the influence and correlation of store layout toward buying decision in BORMA Cijerah, Bandung. The research was using 320 respondents by spreading questionnaires through BORMA Cijerah surrounding. The validity and reliability test was done by using SPSS 20.0 media, also descriptive, normality, spearman correlation and logistic regression analysis that are shown the store layout affects buying decision. Moreover, the dimension of store layout affect mostly both space merchandise and department location. Thus, the output of this research is generate new design of BORMA Cijerah's store layout. Keywords: Store Layout, Buying Decision, SPSS (Statistical Package for Social Science).

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherJBPTPPOLBAN
Organisasi
Nama KontakErlin Arvelina
AlamatJl. Trsn. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga
KotaBandung
DaerahJawa Barat
NegaraIndonesia
Telepon022 201 3789 ext. 168, 169, 239
Fax022 201 3889
E-mail Administratorerlin.arvelina@polban.ac.id
E-mail CKOerlin.arvelina@polban.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing: Drs. Eddy Syah Yahya, M.B.A., Editor: Erlin Arvelina

Download...